6 Fakta Kesehatan Mental Para Vegan dan Vegetarian

Sabtu, 17 Oktober 2020 - 15:22 WIB
loading...
6 Fakta Kesehatan Mental Para Vegan dan Vegetarian
Pola hidup vegetarian dan vegan ternyata punya pengaruh untuk kesehatan mental mereka. Foto/Anthony Tran, Unsplash
A A A
JAKARTA - Para peneliti mencoba mengaitkan antara pola hidup menjadi vegetarian dan vegan dengan kondisi kesehatan mentalnya .

Berikut rangkuman beberapa fakta tersebut.

1. DAMPAK BERBEDA-BEDA PADA SUASANA HATI

6 Fakta Kesehatan Mental Para Vegan dan Vegetarian

Foto: Unsplash

Menurut penelitian yang dipublikasikan dalam Critical Reviews in Food Science and Nutrition, seorang vegan cenderung punya kesehatan psikologis yang buruk (depresi, kecemasan, dan melukai diri sendiri).

Sementara penelitian yang dilakukan Urska Dobersek, asisten profesor University of Southern Indiana, yang melakukan ujicoba kontrol secara acak menyimpulkan vegetarian punya mood yang lebih baik daripada yang bukan vegetarian.

2. DAMPAK BERBEDA-BEDA PADA KESEHATAN MENTAL

6 Fakta Kesehatan Mental Para Vegan dan Vegetarian

Foto: Unsplash

Orang dengan pola makan vegetarian yang ketat bisa punya kemungkinan kekurangan nutrisi dan meningkatkan risiko penyakit mental, tapi orang yang punya penyakit mental bisa memanfaatkan metode vegan untuk perawatan, demikian menurut penelitian Urska Dobersek dari University of Southern Indiana.

3. PENYEBAB PENYAKIT, TAPI BISA JADI METODE PENYEMBUHAN

6 Fakta Kesehatan Mental Para Vegan dan Vegetarian

Foto: Unsplash

Menurut ahli gizi untuk atlet dan penderita orthoreksia, Renee McGregor, kliennya yang menderita orthoreksia atau anoreksia juga adalah seorang vegan. ( )

Vegan dianggap penyebab gangguan kesehatan tersebut. Friederike Barthels mengungkapkan bahwa meski begitu, vegan atau vegetarian juga bisa menjadi strategi untuk mengatasi masalah konsumsi makanan yang parah.

4. HARGA DIRI RENDAH, TAPI PENDUKUNG KESETARAAN SOSIAL

6 Fakta Kesehatan Mental Para Vegan dan Vegetarian

Foto: Unsplash

Penelitian yang dilakukan Nezlek JB dan tim dalam jurnal Ecology of Food and Nutrition, seorang vegetarian punya harga diri, penyesuaian psikologis, dan makna hidup yang lebih rendah daripada yang bukan vegetarian.

Namun, Mathew B. Ruby dalam Science Direct menemukan bahwa seorang vegetarian mendukung perlindungan dan kesetaraan sosial yang lebih tinggi dibanding yang bukan. Mereka juga lebih banyak menunjukkan ketidaksetujuan dengan aspek kekerasan dan hukuman mati.

5. STRES LEBIH TINGGI, TAPI EMPATI LEBIH BESAR

6 Fakta Kesehatan Mental Para Vegan dan Vegetarian

Foto: Unsplash

Penelitian Josseph R. Hibbeln, dan tim dalam Journal of Affective Disorders, pria vegetarian punya tingkat depresi lebih tinggi daripada yang tidak. ( )
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1660 seconds (0.1#10.140)