Ramai Bersepeda pada Masa Pandemi, Ini Tips agar Aman di Jalan Raya

Kamis, 18 Juni 2020 - 18:31 WIB


Foto: YouTube Mau Gowes

Jangan lupa untuk selalu ngasih lampu sein saat mau berbelok. Kalau gak ada lampu, lambaikan tangan ke sisi yang akan berbelok, jangan lupa menoleh ke kanan-kiri saat mau berbelok.

Keterampilan lainnya yang mesti kamu kuasai adalah track stand, yaitu berhenti tanpa menginjakkan kaki ke tanah. Track stand bermanfaat saat transisi lampu kuning ke hijau atau saat ada berhenti mendadak dari kendaraan lain.

Keterampilan lainnya yaitu saddle off. Saddle off adalah saat posisi tubuh kamu mengayuh sambal berdiri. Hal ini dilakukan untuk menjaga momentum dan menghemat energi saat bersepeda.

Yang terakhir adalah saat mengerem, dilakukan dengan menyondongkan badan ke belakang saat kita me-rem sepeda. Ini supaya bagian belakang lebih berat, jadi ban belakang sepeda gak terbalik ke depan.

Mira Rizky Amalia Rahim

Kontributor GenSINDO

Universitas Diponegoro

Instagram: @mirarizkya
(it)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. SINDOnews.com tidak terlibat dalam materi konten ini.
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More