6 Jenis Rasa Marah, dari yang Positif sampai Destruktif

Sabtu, 19 Februari 2022 - 15:25 WIB
Foto:Rodnae Productions/Pexels

Seseorang yang sedang marah dan memiliki perasaan dendam, maka ia masuk ke dalam tipe retaliatory anger. Retaliatory anger merupakan respons naluriah seseorang untuk melawan orang yang telah bertindak semena-mena. Jenis kemarahan ini cenderung melakukan pembalasan dengan cara mengintimidasi.

Baca Juga: 6 Tanda Kamu Punya Masalah Anger Issues,Susah Mengontrol Amarah

5. Self Abusive Anger



Foto: Lilartsy/Pexels

Self abusive anger adalahtipe kemarahan saat seseorang cenderung memilih menginternalisasi perasaannya. Mereka akan mengekspresikan kemarahannya melalui pembicaraan diri yang negatif seperti menjelek-jelekkan, menyakiti diri sendiri, hingga melakukan penyalahgunaan zat atau obat. Tindakan tersebut muncul lantaran adanya perasaan putus asa, tidak layak, terhina, atau malu. Mereka berusaha menutupi rasa marahnya di depan orang lain, tapi akan mengeluarkannya ketika mereka sendirian.

Baca Juga: 6 Artis Korea yang Cocok Perankan All of Us Are Dead versi 10 Tahun Kemudian

6. Chronic Anger



Foto:Andrea Piacquadio/Pexels

Chronic anger adalah tipe kemarahan dengan rasa dendam yang berkelanjutan terhadap orang lain. Itu bisa dirasakan ketika rasa frustrasi muncul dalam keadaan tertentu atau kemarahan terhadap diri sendiri.

Cirinya adalah adanya kemarahan jangka panjang dan kekecewaan terus-menerus. Sifat kemarahan yang berkepanjangan ini tentu bisa memberikan efek yang merugikan pada kesehatan dan kesejahteraan seseorang.

GenSINDO

Pratitis Nur Kanariyati

Universitas Sebelas Maret Surakarta
(ita)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More