Jangan Takut! Ini Tips Tenang Hadapi Quarter Life Crisis
Sabtu, 02 Mei 2020 - 11:00 WIB
5. BERANIKAN DIRI HADAPI MASALAH
Foto: Pixabay
Walaupun kita merasa terjebak dalam sebuah masalah, pasti selalu ada jalan. Beranikan diri untuk lepas, khususnya pada toxic situation (misalnya lingkungan kerja yang tidak nyaman, pilihan karier yang salah, atau hubungan yang buruk). Lakukan analisis situasi, pertimbangkan baik-buruknya, dan diskusikan dengan orang lain. Buka mata untuk berbagai kemungkinan.
6. JANGAN MEMBANDINGKAN HIDUPMU DENGAN ORANG LAIN
Foto: Freepik
Kembangkan perasaan cukup atas hal yang kita miliki dan dapatkan dalam hidup. Kalau sedang galau, kurangi aktivitas di media sosial yang penuh dengan gambaran kehidupan orang lain. Silahkan belajar dari kisah sukses orang lain, tapi jangan membandingkan dengan mereka
7. MENGELOLA EKSPEKTASI DAN LEBIH REALISTIS
Foto: Pixabay
Ekspektasi yang berlebihan akan membuat diri terjatuh lebih dalam. Bukan berarti harus berhenti bermimpi, tetapi perlu fleksibel dalam mempertimbangkan sumber daya yang kita miliki.
GenSINDO
Afifah Rahmah Nurdifa
UIN Sunan Gunung Djati Bandung
Foto: Pixabay
Walaupun kita merasa terjebak dalam sebuah masalah, pasti selalu ada jalan. Beranikan diri untuk lepas, khususnya pada toxic situation (misalnya lingkungan kerja yang tidak nyaman, pilihan karier yang salah, atau hubungan yang buruk). Lakukan analisis situasi, pertimbangkan baik-buruknya, dan diskusikan dengan orang lain. Buka mata untuk berbagai kemungkinan.
6. JANGAN MEMBANDINGKAN HIDUPMU DENGAN ORANG LAIN
Foto: Freepik
Kembangkan perasaan cukup atas hal yang kita miliki dan dapatkan dalam hidup. Kalau sedang galau, kurangi aktivitas di media sosial yang penuh dengan gambaran kehidupan orang lain. Silahkan belajar dari kisah sukses orang lain, tapi jangan membandingkan dengan mereka
7. MENGELOLA EKSPEKTASI DAN LEBIH REALISTIS
Foto: Pixabay
Ekspektasi yang berlebihan akan membuat diri terjatuh lebih dalam. Bukan berarti harus berhenti bermimpi, tetapi perlu fleksibel dalam mempertimbangkan sumber daya yang kita miliki.
GenSINDO
Afifah Rahmah Nurdifa
UIN Sunan Gunung Djati Bandung
(it)
Lihat Juga :
tulis komentar anda