10 Anime Kontroversial Ini Mulai Ditinggalkan Penggemar

Kamis, 03 Agustus 2023 - 09:27 WIB
Season kedua serial itu bahkan berhenti berusaha mengadaptasi manga-nya sebelum bagian tengahnya. Plot dan karakterisasi yang sebelumnya menarik berubah menjadi cerita yang umum dan terburu-buru. Penggemar jadi bingung dan marah dengan turunnya kualitas itu. Sekarang, mereka bahkan tidak mau mengakui kalau anime itu pernah ada.



1. Boruto: Naruto Next Generations



Foto: SportsKeeda

Sekuel yang berfokus pada anak-anak karakter yang sebelumnya terkenal sudah menjadi pendekatan populer di dunia fiksi. Anak-anak itu diuji dengan cara yang sama yang membuat orang tuanya menjadi legenda. Tapi, Boruto: Naruto Next Generations bukan seperti itu. Follow up Naruto: Shippuden itu dianggap memalukan dan tidak punya titik awal bagi penggemar baru.

Boruto terlalu tersesat di masa lalu Naruto. Sekuel itu terus mengulang hal-hal terbaik pendahulunya tanpa memberikan arti yang lebih dalam. Makanya, serial itu terasa malas. Animasi dan penulisan serial itu pun jadi lebih buruk seiring berjalannya waktu. Boruto adalah versi sekuel terburuk yang pernah ada.
(alv)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More