Ospek Daring, Positif dan Negatifnya Buat Mahasiswa Baru
Rabu, 15 Juli 2020 - 14:24 WIB
Foto: Pexels
Penggunaan kuota yang besar menyebabkan durasi pelaksanaan ospek daring lebih singkat dibanding ospek tatap muka. Walau begitu, pengenalan nilai-nilai kampus tetap jadi prioritas. ( )
PPSMB UGM mengedepankan nilai kekeluargaan, kerakyatan, anti-bullying, anti-kekerasan, nilai Pancasila, dan nilai ke-UGM-an. Sedangkan Prabu Unpad mengedepankan nilai kesundaan dan nilai kebangsaan.
“Ada kejutan baru, juga jaga ekspektasi dan maintain motivasi. Realistis dengan keadaan. Motivasi tetep di-keep. Sehingga bisa menerima dan melakukan yang terbaik,” tutur Ernest.
Rhayza Salsabila
Kontributor GenSINDO
Universitas Padjajaran
Instagram: @rhayzasalsabila
Lihat Juga: Profil 8 Kampus Ternama Amerika yang Ikut Aksi Encampment Pro-Palestina, Banyak dari Ivy League
Penggunaan kuota yang besar menyebabkan durasi pelaksanaan ospek daring lebih singkat dibanding ospek tatap muka. Walau begitu, pengenalan nilai-nilai kampus tetap jadi prioritas. ( )
PPSMB UGM mengedepankan nilai kekeluargaan, kerakyatan, anti-bullying, anti-kekerasan, nilai Pancasila, dan nilai ke-UGM-an. Sedangkan Prabu Unpad mengedepankan nilai kesundaan dan nilai kebangsaan.
“Ada kejutan baru, juga jaga ekspektasi dan maintain motivasi. Realistis dengan keadaan. Motivasi tetep di-keep. Sehingga bisa menerima dan melakukan yang terbaik,” tutur Ernest.
Rhayza Salsabila
Kontributor GenSINDO
Universitas Padjajaran
Instagram: @rhayzasalsabila
Lihat Juga: Profil 8 Kampus Ternama Amerika yang Ikut Aksi Encampment Pro-Palestina, Banyak dari Ivy League
(it)
tulis komentar anda