Update Kronologi Perseteruan HYBE vs Min Hee-jin, CEO ADOR yang Debutkan NewJeans
Jum'at, 31 Mei 2024 - 11:20 WIB
HYBE juga menegaskan bahwa ada dugaan Min Hee-jin ingin memisahkan ADOR dari HYBE. Mereka membocorkan informasi perusahaan HYBE, termasuk kontrak antara HYBE dan ADOR kepada investor baik dalam maupun luar Korea, konsultan investasi dari luar negeri, serta analis finansial.
Min Hee-jin dan rekannya juga dituduh melakukan manipulasi opini negatif terhadap para artis HYBE ke publik untuk menekan HYBE agar mau menjual saham mereka di ADOR.
Min Hee-jin juga dituduh membocorkan informasi privat para artis HYBE, termasuk foto para trainee, juga informasi kesehatan mereka.
3. Pembelaan Min Hee-jin
Dalam wawancara bersama Hankyung, Min Hee-jin menuduh HYBE melakukan plagiat NewJeans pada ILLIT, grup baru di bawah Belift Lab yang debut pada 25 Maret 2024, karena HYBE secara aktif ikut membantu membuat ILLIT.
Ia menuduh ILLIT meniru NewJeans dari gaya rambut, tata rias, kostum, koreografi, foto, video, dan acara-acara yang dihadiri NewJeans.
Min Hee-jin mengklaim ia ingin melindungi NewJeans dan membangun iklim yang sehat dalam budaya industri dan industri musik Korea. Ia juga menyatakan bahwa HYBE telah dibutakan oleh keinginan memperoleh keuntungan secara instan, dan melakukan peniruan konten budaya pop yang sukses tanpa malu.
Saat Min Hee-jin melakukan protes atas tindakan plagiat itu, HYBE tidak merespons sama sekali. Alih-alih, HYBE malah ingin menyingkirkan Min Hee-jin dengan tuduhan.
Ia juga menyatakan akan melakukan tindakan apa pun yang legal untuk melindungi kreativitas NewJeans.
23 APRIL 2024
1. Min Hee-jin Bantah Tuduhan HYBE
Dalam wawancara yang dirilis Ilgan Sports, Min Hee-jin membantah tuduhan HYBE. Ia menyatakanbelum pernah bertemu investor mana pun yang ingin merebut hak pengelolaan HYBE di ADOR.
2. HYBE Menemukan Bukti-Bukti dari Hasil Audit
HYBE menemukan beberapa skenario Min Hee-jin untuk merebut saham HYBE di ADOR demi menguasai ADOR sepenuhnya. Ada catatan yang dibuat oleh VP L pada 23 dan 29 Maret 2024.
Catatan pada 23 Maret menunjukkan skenario pertama adalah menarik investor eksternal, termasuk Singapore GIC dan Saudi PIF agar membeli saham ADOR.
Nama sebenarnya dari seorang analis industri hiburan teridentifikasi dalam dokumen tersebut. Dipercaya bahwa ADOR berencana untuk meminta analis untuk meninjau kelayakan dari rencana ini.
Min Hee-jin dan rekannya juga dituduh melakukan manipulasi opini negatif terhadap para artis HYBE ke publik untuk menekan HYBE agar mau menjual saham mereka di ADOR.
Min Hee-jin juga dituduh membocorkan informasi privat para artis HYBE, termasuk foto para trainee, juga informasi kesehatan mereka.
3. Pembelaan Min Hee-jin
Dalam wawancara bersama Hankyung, Min Hee-jin menuduh HYBE melakukan plagiat NewJeans pada ILLIT, grup baru di bawah Belift Lab yang debut pada 25 Maret 2024, karena HYBE secara aktif ikut membantu membuat ILLIT.
Ia menuduh ILLIT meniru NewJeans dari gaya rambut, tata rias, kostum, koreografi, foto, video, dan acara-acara yang dihadiri NewJeans.
Min Hee-jin mengklaim ia ingin melindungi NewJeans dan membangun iklim yang sehat dalam budaya industri dan industri musik Korea. Ia juga menyatakan bahwa HYBE telah dibutakan oleh keinginan memperoleh keuntungan secara instan, dan melakukan peniruan konten budaya pop yang sukses tanpa malu.
Saat Min Hee-jin melakukan protes atas tindakan plagiat itu, HYBE tidak merespons sama sekali. Alih-alih, HYBE malah ingin menyingkirkan Min Hee-jin dengan tuduhan.
Ia juga menyatakan akan melakukan tindakan apa pun yang legal untuk melindungi kreativitas NewJeans.
23 APRIL 2024
1. Min Hee-jin Bantah Tuduhan HYBE
Dalam wawancara yang dirilis Ilgan Sports, Min Hee-jin membantah tuduhan HYBE. Ia menyatakanbelum pernah bertemu investor mana pun yang ingin merebut hak pengelolaan HYBE di ADOR.2. HYBE Menemukan Bukti-Bukti dari Hasil Audit
HYBE menemukan beberapa skenario Min Hee-jin untuk merebut saham HYBE di ADOR demi menguasai ADOR sepenuhnya. Ada catatan yang dibuat oleh VP L pada 23 dan 29 Maret 2024.Catatan pada 23 Maret menunjukkan skenario pertama adalah menarik investor eksternal, termasuk Singapore GIC dan Saudi PIF agar membeli saham ADOR.
Nama sebenarnya dari seorang analis industri hiburan teridentifikasi dalam dokumen tersebut. Dipercaya bahwa ADOR berencana untuk meminta analis untuk meninjau kelayakan dari rencana ini.
Lihat Juga :
tulis komentar anda