17 Bahasa Korea yang Masuk dalam Kamus Inggris Oxford
loading...
A
A
A
8. KONGLISH
Gabungan dari kata "Korea" dan "English", terutama terkait bahasa gaul yang diucapkan dalam percakapan informal oleh orang Korea.
9. MANHWA
Genre Korea terkait kartun atau komik, kadang terinsipirasi oleh manga Jepang. Juga berarti "kartun" atau "komik".
10. MUKBANG
Diartikan sebagai "sebuah video, terutama yang dilakukan secara langsung, yang menunjukkan seseorang memakan makanan dalam jumlah besar sambil berbicara kepada penontonnya".
Foto: via Allkpop
11. NOONA
Berarti "kakak perempuan dari seorang laki-laki". Dalam konteks budaya Korea, ini adalah panggilan hormat dari laki-laki untuk teman yang lebih tua.
12. OPPA
Dalam kamus Oxford diartikan "kakak laki-laki dari seorang perempuan". Sama seperti noona, oppaadalah panggilan hormat dari perempuan kepada laki-laki yang lebih tua atau kepada pacarnya.
13. PC BANG
Pembangunan dengan beberapa terminal komputer yang menyediakan akses ke internet dengan biaya tertentu, biasanya untuk bermain gim.
14. SKINSHIP
Dalam konteks budaya Korea dan Jepang artinya adalah sentuhan atau kedekatan fisik antara orang tua dan anaknya, tapi kemudian berkembang menjadi antara teman dan pasangan untuk menunjukkan rasa kasih sayang dan ikatan emosional.
Foto: BigHit Music
15. TANG SOO DO
Tang soo do adalah seni bela diri asal Korea yang menggunakan tangan dan kaki untuk menyerang dan menghindari serangan lawan.
Baca Juga: 15 Tren Gaya Rambut a la Perempuan Korea untuk 2021
16. TROT
Genre musik populer Korea dengan ciri khas ritme berulang dan lirik emosional, menggabungkan gaya bernyanyi tradisional Korea dengan pengaruh musik populer Jepang, Eropa, dan Amerika. Dalam penggunaan awalnya digunakan untuk menybut musik trot, lagu trot, dan lainnya.
17. UNNI
Unni ataueonni, eonie, dan unnie adalah panggilan hormat untuk kakak perempuan dari perempuan lainnya. Biasa juga digunakan untuk teman perempuan yang lebih tua atau penyanyi dan aktris yang dikagumi dan usianya lebih senior.
Gabungan dari kata "Korea" dan "English", terutama terkait bahasa gaul yang diucapkan dalam percakapan informal oleh orang Korea.
9. MANHWA
Genre Korea terkait kartun atau komik, kadang terinsipirasi oleh manga Jepang. Juga berarti "kartun" atau "komik".
10. MUKBANG
Diartikan sebagai "sebuah video, terutama yang dilakukan secara langsung, yang menunjukkan seseorang memakan makanan dalam jumlah besar sambil berbicara kepada penontonnya".
Foto: via Allkpop
11. NOONA
Berarti "kakak perempuan dari seorang laki-laki". Dalam konteks budaya Korea, ini adalah panggilan hormat dari laki-laki untuk teman yang lebih tua.
12. OPPA
Dalam kamus Oxford diartikan "kakak laki-laki dari seorang perempuan". Sama seperti noona, oppaadalah panggilan hormat dari perempuan kepada laki-laki yang lebih tua atau kepada pacarnya.
13. PC BANG
Pembangunan dengan beberapa terminal komputer yang menyediakan akses ke internet dengan biaya tertentu, biasanya untuk bermain gim.
14. SKINSHIP
Dalam konteks budaya Korea dan Jepang artinya adalah sentuhan atau kedekatan fisik antara orang tua dan anaknya, tapi kemudian berkembang menjadi antara teman dan pasangan untuk menunjukkan rasa kasih sayang dan ikatan emosional.
Foto: BigHit Music
15. TANG SOO DO
Tang soo do adalah seni bela diri asal Korea yang menggunakan tangan dan kaki untuk menyerang dan menghindari serangan lawan.
Baca Juga: 15 Tren Gaya Rambut a la Perempuan Korea untuk 2021
16. TROT
Genre musik populer Korea dengan ciri khas ritme berulang dan lirik emosional, menggabungkan gaya bernyanyi tradisional Korea dengan pengaruh musik populer Jepang, Eropa, dan Amerika. Dalam penggunaan awalnya digunakan untuk menybut musik trot, lagu trot, dan lainnya.
17. UNNI
Unni ataueonni, eonie, dan unnie adalah panggilan hormat untuk kakak perempuan dari perempuan lainnya. Biasa juga digunakan untuk teman perempuan yang lebih tua atau penyanyi dan aktris yang dikagumi dan usianya lebih senior.
(ita)