5 Derita Mahasiswa Semester 5, Jangan Menyerah Ini Solusinya!
Kamis, 09 September 2021 - 12:30 WIB
4. KERESAHAN TENTANG SEMESTER SELANJUTNYA
Foto: Getty Images
Menjelang semester akhir, biasanya mahasiswa akan banyak berpikir negatif. "Semester depan harus punya plan banyak, kayaK magang dan mempertahankan IPK supaya stabil" kata Kalisha, mahasiswi Universitas Trisakti.
"Solusinya saya berusaha yang terbaik dan berdoa agar diberi kelancaran semuanya," kenang mahasiswa yang kini sedang menjalani semester 7.
Baca Juga: 6 Langkah Menjaga Kesehatan Mental saat Kuliah Daring
5. LINGKARAN PERTEMANAN YANG MAKIN SEMPIT
Foto: Getty Images
"Karena tugas makin banyak dan deadline terus, otomatis waktu buat main sama teman makin sempit," ujar Rafly dari Universitas Sultan Ageng Tirtayasa memberi alasan soal lingkar pertemanan yang makin sempit.
"Solusi dari saya yaitu kita harus bisa mencari circle yang positif dan suportif dan bangun networking seluas-luasnya" ucap mahasiswa semester 7 ini.
Nah itu dia beberapa contoh permasalahan yang nanti bisa kamu alami saat menjalani semester 5 ke atas. Tetap jaga semangat kuliah, ya, dan selalu berusaha yang terbaik. Jangan lupa meminta doa restu dari orang tua.
Ananda Saputra
Kontributor GenSINDO
Politeknik STMI Jakarta
Instagram: @nandenann_
Foto: Getty Images
Menjelang semester akhir, biasanya mahasiswa akan banyak berpikir negatif. "Semester depan harus punya plan banyak, kayaK magang dan mempertahankan IPK supaya stabil" kata Kalisha, mahasiswi Universitas Trisakti.
"Solusinya saya berusaha yang terbaik dan berdoa agar diberi kelancaran semuanya," kenang mahasiswa yang kini sedang menjalani semester 7.
Baca Juga: 6 Langkah Menjaga Kesehatan Mental saat Kuliah Daring
5. LINGKARAN PERTEMANAN YANG MAKIN SEMPIT
Foto: Getty Images
"Karena tugas makin banyak dan deadline terus, otomatis waktu buat main sama teman makin sempit," ujar Rafly dari Universitas Sultan Ageng Tirtayasa memberi alasan soal lingkar pertemanan yang makin sempit.
"Solusi dari saya yaitu kita harus bisa mencari circle yang positif dan suportif dan bangun networking seluas-luasnya" ucap mahasiswa semester 7 ini.
Nah itu dia beberapa contoh permasalahan yang nanti bisa kamu alami saat menjalani semester 5 ke atas. Tetap jaga semangat kuliah, ya, dan selalu berusaha yang terbaik. Jangan lupa meminta doa restu dari orang tua.
Ananda Saputra
Kontributor GenSINDO
Politeknik STMI Jakarta
Instagram: @nandenann_
(ita)
tulis komentar anda