16 Bahasa Gaul dan Artinya yang Viral di Medsos pada 2023

Rabu, 03 Mei 2023 - 12:40 WIB
8. Prot Prot

Prot prot sering digunakan oleh anak muda yang menunjukkan suara kentut.

9. Anjay

Arti bahasa gaul ini adalah ungkapan rasa terkejut atau kagum.

10. Gamon

Gamon merupakan singkatan dari gagal move on.

11. OVT

Kata OVT cukup populer saat ini. OVT merupakan singkatan dari overthinking atau berlebihan alias terus-terusan memikirkan satu hal.

12. Pick Me Girl

Pick me girl ini memiliki arti saat seseorang mengklaim dirinya berbeda dari orang lain.

13. Nyenyenye

Arti bahasa gaul dari nyenyenye adalah cerewet.



14. ASBSM

ASBSM merupakan singkatan bahasa gaul yang memiliki arti Aku Sayang Banget Sama-Mu.

15. Yellow Flag

Mirip red flag, yellow flag memiliki arti seseorang yang harus diwaspadai karena punya tanda-tanda perilaku yang buruk. Biasanya hal ini dikaitkan dengan hubungan percintaan.

16. Green Flag

Green flagdalam bahasa gaul yang berarti seseorang yang layak dijadikan teman atau pasangan karena kualitas perilakunya yang bagus.
(ita)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More