6 Masalah Kesehatan Mental yang Sering Dialami Gen Z

Sabtu, 20 Agustus 2022 - 11:50 WIB
loading...
A A A
6. Perilaku Mengambil Risiko

6 Masalah Kesehatan Mental yang Sering Dialami Gen Z

Foto: Freepik

Beberapa orang, khususnya Generasi Z menganggap bahwa perilaku yang mengambil risiko, seperti kekerasan dan obat-obatan terlarang dapat menjadi jawaban dari situasi emosional yang sedang dirasakan. Akan tetapi, pada kenyataannya perilaku ini hanya membuat kesehatan fisik serta mental menjadi lebih buruk.

GenSINDO
Riad Nur Hikmah
Politeknik Negeri Jakarta
(ita)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1944 seconds (0.1#10.140)