Teori: Thor akan Mati di Akhir Film Love and Thunder
loading...
A
A
A
Christian Bale akan debut di MCU sebagai penjahat utama di Thor: Love and Thunder, Gorr the God Butcher. Di komik, Gorr menggelar misi untuk balas dendam terhadap semua dewa atas kematian istri dan anak-anaknya. Dia menemukan kalau dewa itu eksis, tapi tidak satu pun yang menjawab doanya untuk menyelamatkan keluarganya.
Plot resmi Thor: Love and Thunder menyatakan, Thor ingin pensiun dan berfokus menemukan inner peace-nya (kedamaian dalam diri). Tapi, dia dipanggil untuk beraksi lagi demi mencegah punahnya dewa di tangan Gorr. Ini mengindikasikan kalau sudah banyak dewa yang berjatuhan, sehingga memicu Thor untuk beraksi. Ini mungkin menjelaskan mengapa dia mengunjungi Zeus, entah untuk memperingatkank atau bersekutu dengan dewa Yunani itu demi melawan Gorr.
Foto: Inverse
Sebuah momn mengejutkan terjadi di Thor: Ragnarok ketika kakak Thor dan Loki, Hela, menghancurkan Mjolnir. Di trailer Thor: Love and Thunder, Mjolnir terlihat telah ditempa ulang. Retakan di Mjolnir yang terlihat di trailer itu adalah petunjuk besar kalau palu itu adalah yang dihancurkan Hela dan tidak berasal dari lini masa berbeda.
Satu teori menyebutkan, mantra yang ditempatkan Odin di palu itu membuat benda itu bisa menempa dirinya sendiri ketika ada orang yang layak memegang kekuatan Thor itu ada di sekitarnya. Orang itu adalah Jane Foster. Foto yang bocor dari lokasi styuting Thor: Love and Thunder memperlihatkan Natalie Portman sedang berdiri di depan apa yang terlihat seperti monumen yang dibangun di sekitar kepingan-kepingan Mjolnir. Ini mengindikasikan tidak ada satu orang pun yang bisa menggerakkan kepingan-kepingan palu itu karena mantra Odin.
Foto: CBR
Multiverse telah diperkenalkan di MCU dan baru akan mulai dieksplorasi. Dengan Doctor Strange in the Multiverse of Madness dan Loki, varian dan semesta paralel memperkenalkan dunia dan karakter baru di MCU. Penggemar yakin kalau Thor: Love and Thunder tidak akan berbeda.
Di komik, Gorr menggunakan portal perjalanan waktyu yang dikenal sebagai Pool of Forevers untuk pergi ke masa lalu dan mengeksekusi rencananya menyingkirkan semua dewa. Sebagaimana dipelajari di Loki, perubahan di linimasa menciptakan varian dan semesta paralel. Kalau itu yang dilakukan Gorr di Thor: Love and Thunder, maka itu memberikan kemungkinan kalau varian Thor akan muncul.
Foto: IGN
Senjata utama Gorr di komik adalah Necrosword, yang terikat dengannya ketika dia menghadapi para dewa di planet asalnya. Sejumlah penggemar yakin sudah melihat Necrosword itu dihunus Hela di Thor: Ragnarok. Hela memamerkan sejumlah kemampuan Gorr di film itu. Tapi, sudah lumrah bagi MCU mengambil berbagai elemen dari komik dan menempatkannya agar masuk akal dalam adaptasi live-action.
Menurut penggemar, Gorr bisa mendapatkan Necrosword setelah Hela meneleportasi dirinya dari Asgard sebelum dihancurkan dan berakhir di planet Gorr. Di tempat itu, dia sekarat dan bertemu Gorr. Gorr kemudian terikat dengan Necrosword. Ini akan menghubungkan kedua peristiwa dua film itu dan memberikan senjata ikonik itu kepada Gorr.
Foto: GamesRadar
Salah satu teori paling menyedihkan yang beredar di kalangan penggemar adalah Thor: Love and Thunder akan menjadi momen terakhir mereka untuk menyaksikan Chris Hemsworth sebagai Dewa Petir. Sementara ini akan menyedihkan, ini pas dengan narasi MCU yang mengganti para Avengers lama dengan yang baru. Teori yang beredar menyebut, Thor akan mati di film ini.
Salah satu indikasi kuatnya adalah trailer Thor: Love and Thunder. Di trailer itu, Korg menceritakan kisah Thor dengan bentuk past tense dengan irama yang sedih. Tapi, teori lain menyebutkan, Thor akan hidup dan menjadi dewanya para dewa.
Plot resmi Thor: Love and Thunder menyatakan, Thor ingin pensiun dan berfokus menemukan inner peace-nya (kedamaian dalam diri). Tapi, dia dipanggil untuk beraksi lagi demi mencegah punahnya dewa di tangan Gorr. Ini mengindikasikan kalau sudah banyak dewa yang berjatuhan, sehingga memicu Thor untuk beraksi. Ini mungkin menjelaskan mengapa dia mengunjungi Zeus, entah untuk memperingatkank atau bersekutu dengan dewa Yunani itu demi melawan Gorr.
4. Bagaimana Mjolnir ditempa ulang?
Foto: Inverse
Sebuah momn mengejutkan terjadi di Thor: Ragnarok ketika kakak Thor dan Loki, Hela, menghancurkan Mjolnir. Di trailer Thor: Love and Thunder, Mjolnir terlihat telah ditempa ulang. Retakan di Mjolnir yang terlihat di trailer itu adalah petunjuk besar kalau palu itu adalah yang dihancurkan Hela dan tidak berasal dari lini masa berbeda.
Satu teori menyebutkan, mantra yang ditempatkan Odin di palu itu membuat benda itu bisa menempa dirinya sendiri ketika ada orang yang layak memegang kekuatan Thor itu ada di sekitarnya. Orang itu adalah Jane Foster. Foto yang bocor dari lokasi styuting Thor: Love and Thunder memperlihatkan Natalie Portman sedang berdiri di depan apa yang terlihat seperti monumen yang dibangun di sekitar kepingan-kepingan Mjolnir. Ini mengindikasikan tidak ada satu orang pun yang bisa menggerakkan kepingan-kepingan palu itu karena mantra Odin.
3. Multiverse dan varian Thor
Foto: CBR
Multiverse telah diperkenalkan di MCU dan baru akan mulai dieksplorasi. Dengan Doctor Strange in the Multiverse of Madness dan Loki, varian dan semesta paralel memperkenalkan dunia dan karakter baru di MCU. Penggemar yakin kalau Thor: Love and Thunder tidak akan berbeda.
Di komik, Gorr menggunakan portal perjalanan waktyu yang dikenal sebagai Pool of Forevers untuk pergi ke masa lalu dan mengeksekusi rencananya menyingkirkan semua dewa. Sebagaimana dipelajari di Loki, perubahan di linimasa menciptakan varian dan semesta paralel. Kalau itu yang dilakukan Gorr di Thor: Love and Thunder, maka itu memberikan kemungkinan kalau varian Thor akan muncul.
2. Hela, Gorr, dan Necrosword
Foto: IGN
Senjata utama Gorr di komik adalah Necrosword, yang terikat dengannya ketika dia menghadapi para dewa di planet asalnya. Sejumlah penggemar yakin sudah melihat Necrosword itu dihunus Hela di Thor: Ragnarok. Hela memamerkan sejumlah kemampuan Gorr di film itu. Tapi, sudah lumrah bagi MCU mengambil berbagai elemen dari komik dan menempatkannya agar masuk akal dalam adaptasi live-action.
Menurut penggemar, Gorr bisa mendapatkan Necrosword setelah Hela meneleportasi dirinya dari Asgard sebelum dihancurkan dan berakhir di planet Gorr. Di tempat itu, dia sekarat dan bertemu Gorr. Gorr kemudian terikat dengan Necrosword. Ini akan menghubungkan kedua peristiwa dua film itu dan memberikan senjata ikonik itu kepada Gorr.
1. Thor akan mati
Foto: GamesRadar
Salah satu teori paling menyedihkan yang beredar di kalangan penggemar adalah Thor: Love and Thunder akan menjadi momen terakhir mereka untuk menyaksikan Chris Hemsworth sebagai Dewa Petir. Sementara ini akan menyedihkan, ini pas dengan narasi MCU yang mengganti para Avengers lama dengan yang baru. Teori yang beredar menyebut, Thor akan mati di film ini.
Salah satu indikasi kuatnya adalah trailer Thor: Love and Thunder. Di trailer itu, Korg menceritakan kisah Thor dengan bentuk past tense dengan irama yang sedih. Tapi, teori lain menyebutkan, Thor akan hidup dan menjadi dewanya para dewa.
(alv)