6 Unit Paling Elite dan Terkuat dalam Militer Korsel, Ada Idol dan Aktor yang Pernah Masuk!

Sabtu, 20 April 2024 - 19:05 WIB
loading...
A A A
Operasi yang dilakukan unit ini sebagian besar sebagai mengawasi dan mengintai kemungkinan terjadinya ancaman terror dari musuh di laut. Karena informasi yang didapatkan dalam pengawasannya akan dilaporkan ke intelijen.

Unit ini terkenal sebagai unit pasukan khusus yang paling sulit proses seleksinya, hingga dikatakan hanya sekitar 1% marinir yang dapat lolos masuk ke unit ini karena pelatihannya sangat berat dan ketat untuk bisa lolos


6. Special Warfare Command/Komando Perang Khusus

6 Unit Paling Elite dan Terkuat dalam Militer Korsel, Ada Idol dan Aktor yang Pernah Masuk!

Foto: via Koreaboo

Unit ini merupakan komando militer tingkat strategis Angkatan Darat Republik Korea yang bertanggung jawab atas pasukan operasi khusus di Korea Selatan. Unit Special Warfare Command memiliki hubungan baik dengan rekan-rekan pasukan khusus Angkatan Darat Amerika Serikat dan sekutu lainnya untuk menjaga misi keamanan dan intervensi internasional.

Para Anggota unit Special Warfare Command harus menjalani pelatihan yang berat secar fisik dan mental agar mereka dapat menguasai dan mengatasi pada saat medan perang. Dengan julukannya sebagai ‘Baret Hitam’, mereka dilatih secara khusus agar dapat melakukan operasi, penyelamatan sandera, atau misi keamanan di seluruh dunia.

Aktor dan penyanyi Lee Seung-gi pernah lolos ke dalam unit ini, tepatnya di divisi 13th Special Mission Brigade, Republic of Korea Army Special Warfare Command. Ia bahkan mendapatkan penghargaan sebagai prajurit teladan selama masa pelatihan.

MG/Cinta Rasullillah
(ita)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1868 seconds (0.1#10.140)