10 Karakter Anime Cerdas Ini Malasnya Minta Ampun!
Jum'at, 16 Desember 2022 - 07:51 WIB
Kei sering bergumam pada dirinya sendiri kalau itu hanyalah sebuah klub. Sepertinya, Kei melakukan apa pun yang dia bisa untuk menghindari menerapkan seluruh potensinya. Karena nasib kakaknya ketika bermain voli, Kei sebenarnya takut terlalu terikat pada timnya dan berakhir dibangkucadangkan seperti kakaknya.
Foto: Daiki Aomine 5* Ground Unit – Fandom
Ketika dia bermain untuk SMP Teiko, Daiki diakui sebagai jawara Generasi Keajaiban. Sebagai seorang prodigy, dia tidak pernah punya pengalaman formal, tapi mendapatkan semua pengetahuannya dari bermain bola di jalanan. Meski pun dia berbakat, Daiki segera merasa letih pada basket karena tidak ada lawan yang bisa menandinginya.
Daiki mengakui kalau dia memang lebih baik dari teman-teman seangkatannya. Jadi, dia berhenti latihan karena dia tidak melihat artinya. Pada akhirnya, Daiki bahkan berhenti pergi ke pertandingan. Ketika diperkenalkan, Daiki bergulingan di atas lantai gym, mengeluhkan tentang kebosanan dan betapa dia ingin makan roti. Alih-alih ikut latihan, Daiki lebih suka tidur di atas atap sekolah.
Foto: Twitter
Houtarou Oreki adalah anak SMA yang sangat percaya pada penghematan energi. Dia hanya melakukan hal-hal ketika memang benar-benar diperlukan, makanya dia terlihat malas dan mungkin tidak kompeten. Padahal, Houtarou cerdas dalam deduksi ketika menyelesaikan misteri di Hyouka.
Houtarou yang terlihat malas dan biasa-biasa ini sangatlah cerdas. Dia memberikan lebih dari yang dia tawarkan setelah bergabung dengan klub klasik. Rahasia dan misteri mulai terkuak bagi Houtarou dan anggota klub itu ketika mereka menemukan misteri 45 tahun ruangan klub tersebut.
Foto: Anime Corner
Kiyotaka Ayanokouji dari Classroom of the Elite terlihat seperti cowok rata-rata yang tidak menonjol. Itulah yang dia inginkan. Dia selalu terlihat bosan dan pemalas karenanya. Tapi, sebenarnya, dia punya sejumlah rahasia.
Kiyotaka sebenarnya sangat cerdas dan kemampuannya mengejutkan, kalau melihat kesan awal. Di SMA Koudo Ikusei, para siswa diperingkatkan dan didiskriminasi berdasarkan nilai mereka. Ketika para siswa ranking bawah menyadari intensitas diskriminasi itu, pandangan utopia atas sekolah itu pun menghilang.
Foto: Black Shirts
Jenderal lain dengan kecerdasan tinggi dan sangat strategis di anime adalah Lucifer, Jenderal-nya Setan. Setelah datang ke dunia manusia untuk berusaha membunuh Setan—alias Sadao Maou, dia dikalahkan Sadao. Kini, dia hidup bersama Sadao dan jendera lain, Alciel alias Shirou Ashiya, di apartemen mereka.
Di The Devil is a Part-Timer!, Lucifer yang sekarang memakai nama Hanzo Urushihara, sangatlah pemalas. Kegiatannya sehari-hari, hanyalah tidur, bermain video game, dan browsing internet. Ini membuat Shirou sangat kesal. Tapi, Hanzo tetap berguna. Ketrampilannya berkali-kali membantu tim itu. Dia mahir dengan teknologi hingga ke titik di mana dia memamerkan keterampilan peretasan yang dia kembangkan sendiri.
Foto: SportsKeeda
Shikmaru Nara bukan orang biasa. Dia adalah ahli strategis yang jenius hingga dia menciptakan cara terbaik untuk menghabiskan sedikit energi sampai ke titik bagaimana dia menghabiskan sesedikit energi saat bertarung. Yang menarik, Shikamaru bekerja sekeras orang lain. Tapi, dia tidak pernah mendorong lebih dari yang seharusnya. Ini membuktikan betapa cerdasnya dia.
6. Daiki Aomine — Kuroko’s Basketball
Foto: Daiki Aomine 5* Ground Unit – Fandom
Ketika dia bermain untuk SMP Teiko, Daiki diakui sebagai jawara Generasi Keajaiban. Sebagai seorang prodigy, dia tidak pernah punya pengalaman formal, tapi mendapatkan semua pengetahuannya dari bermain bola di jalanan. Meski pun dia berbakat, Daiki segera merasa letih pada basket karena tidak ada lawan yang bisa menandinginya.
Daiki mengakui kalau dia memang lebih baik dari teman-teman seangkatannya. Jadi, dia berhenti latihan karena dia tidak melihat artinya. Pada akhirnya, Daiki bahkan berhenti pergi ke pertandingan. Ketika diperkenalkan, Daiki bergulingan di atas lantai gym, mengeluhkan tentang kebosanan dan betapa dia ingin makan roti. Alih-alih ikut latihan, Daiki lebih suka tidur di atas atap sekolah.
5. Houtarou Oreki — Hyouka
Foto: Twitter
Houtarou Oreki adalah anak SMA yang sangat percaya pada penghematan energi. Dia hanya melakukan hal-hal ketika memang benar-benar diperlukan, makanya dia terlihat malas dan mungkin tidak kompeten. Padahal, Houtarou cerdas dalam deduksi ketika menyelesaikan misteri di Hyouka.
Houtarou yang terlihat malas dan biasa-biasa ini sangatlah cerdas. Dia memberikan lebih dari yang dia tawarkan setelah bergabung dengan klub klasik. Rahasia dan misteri mulai terkuak bagi Houtarou dan anggota klub itu ketika mereka menemukan misteri 45 tahun ruangan klub tersebut.
4. Kiyotaka Ayanokouji — Classroom of the Elite
Foto: Anime Corner
Kiyotaka Ayanokouji dari Classroom of the Elite terlihat seperti cowok rata-rata yang tidak menonjol. Itulah yang dia inginkan. Dia selalu terlihat bosan dan pemalas karenanya. Tapi, sebenarnya, dia punya sejumlah rahasia.
Kiyotaka sebenarnya sangat cerdas dan kemampuannya mengejutkan, kalau melihat kesan awal. Di SMA Koudo Ikusei, para siswa diperingkatkan dan didiskriminasi berdasarkan nilai mereka. Ketika para siswa ranking bawah menyadari intensitas diskriminasi itu, pandangan utopia atas sekolah itu pun menghilang.
3. Hanzo Urushihara — The Devil is a Part-Timer!
Foto: Black Shirts
Jenderal lain dengan kecerdasan tinggi dan sangat strategis di anime adalah Lucifer, Jenderal-nya Setan. Setelah datang ke dunia manusia untuk berusaha membunuh Setan—alias Sadao Maou, dia dikalahkan Sadao. Kini, dia hidup bersama Sadao dan jendera lain, Alciel alias Shirou Ashiya, di apartemen mereka.
Di The Devil is a Part-Timer!, Lucifer yang sekarang memakai nama Hanzo Urushihara, sangatlah pemalas. Kegiatannya sehari-hari, hanyalah tidur, bermain video game, dan browsing internet. Ini membuat Shirou sangat kesal. Tapi, Hanzo tetap berguna. Ketrampilannya berkali-kali membantu tim itu. Dia mahir dengan teknologi hingga ke titik di mana dia memamerkan keterampilan peretasan yang dia kembangkan sendiri.
2. Shikamaru Nara — Naruto
Foto: SportsKeeda
Shikmaru Nara bukan orang biasa. Dia adalah ahli strategis yang jenius hingga dia menciptakan cara terbaik untuk menghabiskan sedikit energi sampai ke titik bagaimana dia menghabiskan sesedikit energi saat bertarung. Yang menarik, Shikamaru bekerja sekeras orang lain. Tapi, dia tidak pernah mendorong lebih dari yang seharusnya. Ini membuktikan betapa cerdasnya dia.
tulis komentar anda