6 Masalah Kesehatan Mental yang Sering Dialami Gen Z

Sabtu, 20 Agustus 2022 - 11:50 WIB
Gen Z rentan terhadap gangguan kesehatan mental terlebih karena pandemi Covid-19. Foto/Getty Images
JAKARTA - Gen Z mengacu pada orang-orang yang lahir pada tahun 1997-2012, dan rentang usia ini sering disebut rentan mengalami masalah kesehatan mental.

Mengutip Verywellmind, sekitar 62% mengaku mengalami stres sedang hingga berat selama 30 hari. Sementara Data Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menyebutkan bahwa kasus gangguan mental dan depresi di Indonesia mengalami peningkatan hingga 6,5% selama pandemi Covid-19. Gangguan tersebut terjadi pada sekitar 12 juta jiwa pada kelompok usia produktif 15-50 tahun.

Dari situs web resmi WHO, berikut ini enam masalah kesehatan mental yang sering dialami anak muda Gen Z.



1. Gangguan Emosional



Foto: Jcomp/Freepik

Gangguan emosional yang kerap melanda Generasi Z adalah rasa cemas yang berlebih (anxiety) dan depresi. Kecemasan berlebih dan depresi mempunyai gejala yang sama, yaitu perubahan suasana hati yang cepat dan tidak terduga.

2. Gangguan Perilaku



Foto:Jcomp/Freepik

Gangguan perilaku terdiri dari berbagai jenis, tetapi yang sering dialami oleh Gen Z adalah Attention Deficit/Hyperactivity Disorder (ADHD),Oppositional Defiant Disorder(ODD),dan Conduct Disorder. Gangguan perilaku ini dapat memengaruhi pendidikan serta tindakan kriminal seseorang.

3. Gangguan Makan



Foto:Nakaridore/Freepik

Gangguan makan juga menjadi sebuah gangguan mental yang sering terjadi pada Generasi Z, seperti gangguan menolak makan (Anokresia Nervosa), dan memuntahkan makanan kembali (Bulimia Nervosa). Kedua gangguan tersebut biasanya dipicu oleh kekhawatiran akan naiknya berat badan.

Baca Juga: 7 Jenis Depresi yang Umum Terjadi dan Gejalanya

4. Psikosis



Foto:Gpoinstudio/Freepik
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More