Invasi Ukraina, 7 Film Ini Tak Jadi Dirilis di Rusia
Rabu, 02 Maret 2022 - 20:32 WIB
“Sebagaimana kami menyaksikan tragedi yang sedang terjadi di Ukraina, kami memutuskan menghentikan perilisan film bioskop kami di Rusia, termasuk The Lost City dan Sonic the Hedgehog 2. Kami berdiri bersama mereka yang terdampak krisis kemanusiaan di seluruh Ukraina, Rusia dan pasar internasional kami dan akan terus memonitor situasi yang terus berkembang,” ungkap pernyataan studio tersebut.
5. Ambulance dan Bad Guys — Universal Pictures
Universal Pictures akhirnya turut mengikuti aksi boikot itu. Ini artinya, lima studio utama Hollywood telah menghentikan perilisan filmnya dari Rusia untuk sementara waktu. Studio itu menghentikan perilisan dua filmnya, yaitu Ambulance dan Bad Guys, yang akan dirilis pada April.
“Merespons krisis kemanusiaan di Ukraina, Universal Pictures telah menghentikan perilisan film biokop yang direncanakan di Rusia,” ungkap seorang juru bicara studio tersebut.
5. Ambulance dan Bad Guys — Universal Pictures
Universal Pictures akhirnya turut mengikuti aksi boikot itu. Ini artinya, lima studio utama Hollywood telah menghentikan perilisan filmnya dari Rusia untuk sementara waktu. Studio itu menghentikan perilisan dua filmnya, yaitu Ambulance dan Bad Guys, yang akan dirilis pada April.
“Merespons krisis kemanusiaan di Ukraina, Universal Pictures telah menghentikan perilisan film biokop yang direncanakan di Rusia,” ungkap seorang juru bicara studio tersebut.
(alv)
tulis komentar anda