Ini Alasan Simon Leviev 'The Tinder Swindler' Tidak Dipenjara meski Tipu Banyak Perempuan
Rabu, 16 Februari 2022 - 11:40 WIB
"Simon bisa bilang, 'Kami punya hubungan dekat, dan dia memberiku uang'. Lalu korban akan menjawab, 'Dia bilang dia mencintaiku, tapi dia berbohong'. Namun, bagaimana membuktikan bahwa dia memang cinta? Permainan perasaan ini banyak digunakan oleh "penipu cinta", jadi sulit untuk membuktikan bahwa pemberian uang yang kelihatannya secara sukarela itu sebenarnya adalah penipuan," kata Erick menjelaskan.
Karena batasan "donasi cinta" dan "penipuan" ini tidak jelas, maka "penipuan emosional" ini memang jadi sulit dibuktikan karena ada di area abu-abu hukum.
Salsabila Izzati Alia
Kontributor GenSINDO
Universitas Pendidikan Indonesia
Instagram: @salsaizzati
Karena batasan "donasi cinta" dan "penipuan" ini tidak jelas, maka "penipuan emosional" ini memang jadi sulit dibuktikan karena ada di area abu-abu hukum.
Salsabila Izzati Alia
Kontributor GenSINDO
Universitas Pendidikan Indonesia
Instagram: @salsaizzati
(ita)
tulis komentar anda