Yuk, Nostalgia Dulu, Ini 4 Manfaat yang Bisa Kamu Dapat!

Jum'at, 04 Februari 2022 - 18:46 WIB
Bernostalgia bisa meningkatkan suasana hatimu menjadi lebih baik. Foto/Inga Seliverstova, Pexels
JAKARTA - Sebelum kamu tidur atau saat ada waktu luang, apa yang biasanya kamu lakukan? Apakah kamu pernah tiba-tiba terpikir suatu peristiwa masa lalu yang bikin kamu senyum-senyum sendiri?

Kita pasti pernah tidak sengaja teringat sesuatu hanya karena mendengar lagu, mencium aroma, atau melihat tempat juga peristiwa tertentu. Hal yang kita sebut nostalgia ini merupakan perasaan kehilangan atau kerinduan pada hal-hal tertentu dari kehidupan masa lalu.

Ketika kita mengenang masa lalu yang menyenangkan, mungkin hal itu akan membuat kita merasa senang bahkan tertawa.

Namun ada juga yang merasa sedih karena peristiwa itu mengingatkan hal buruk, atau justru karena tak bisa mengulangnya.

Nostalgia biasanya terjadi ketika kita sedang rindu dengan seseorang atau peristiwa yang mempunyai makna khusus dalam hidup, entah itu menyenangkan atau sebaliknya. Nah, berikut lima manfaat nostalgia yang mungkin tidak kamu sadari.



1. Meningkatkan Suasana Hati





Foto: Stefan/Pexels

Pernahkah kamu menunggu acara-acara sekolah atau kampus seperti reuni atau buka puasa bersama? Saat melakukan reuni,kamu bisa bernostalgia tentang banyak hal, misalnya saat dihukum ramai-ramai, perjuangan saat mendapatkan pacar, dan perilaku aneh teman kamu yang membuat tertawa.

Kalau dulu kamu merasa kesal karena makananmu pernah diminta sampai dihabiskan temanmu, mungkin kenangan masa lalu itu bikin kamu senyum-senyum bahkan sampai tertawa sendiri. Ini yang membuat suasana hati kami lebih gembira.

2. Mendekatkan yang Jauh



Foto: Cristian/Pexels

Ketika sedang bosan, kamu mungkin jadi ingin melihat foto masa lalu bersama seseorang yang sudah tidak pernah kamu temui lagi atau sudah lama tidak berkomunikasi. Ini mungkin jadi membuatmu kembali mengontaknya dan komunikasi yang terputus bisa tersambung lagi.

Baca Juga: 8 Tanda Orang dengan Kecerdasan Emosional Rendah

3. Membantu Mengatasi Masalah



Foto: Cottonbro/Pexels
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. SINDOnews.com tidak terlibat dalam materi konten ini.
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More