8 Jenis Toxic Relationship, Kamu Harus Waspada!

Sabtu, 07 November 2020 - 14:01 WIB
Hubungan yang beracun banyak tipenya dan kamu harus tahu biar gak jadi korbannya. Foto/Getty Images
JAKARTA - Ada banyak tipe dari para pelaku hubungan beracun alias toxic relationship yang mesti kamu tahu agar kamu gak jadi salah satu korbannya.

Berikut delapan jenis tipe pelaku hubungan beracun, menurut psikolog klinis Thomas L. Cory, Ph.D.

1. DEPRECATOR-BELITTLER (MEREMEHKAN)





Foto: Getty Images

Pelaku cenderung meremehkan pasangannya. Mereka akan mengolok-olok pada hampir semua yang kamu katakan dan menganggapnya konyol atau bodoh. Mereka gak akan ragu untuk meremehkan kamu di depan umum, teman atau bahkan keluarga kamu.

2. BAD TEMPER (TEMPERAMEN)



Foto: Shutterstock

Pelaku ingin mengontrol dengan cara mengintimidasi kamu. Dia pemarah, gampang hilang kesabaran, dan hobi menyalahkan kamu. ( )

3. THE GUILT-INDUCER (MENCIPTAKAN RASA BERSALAH)



Foto: Shutterstock

Pelaku seperti ini biasanya gemar mengintimidasi, mendoktrin isi kepala kamu supaya kamu merasa bersalah setiap kali melakukan sesuatu yang gak disukainya. Untuk bagian ini, sering banget korban gak sadar karena merasa memang dia layak disalahkan.

4. THE OVERREACTOR/DEFLECTOR (REAKTIF)



Foto: Getty Images

Pelaku bersikap secara berlebihan, membuat kamu harus terus menjaga perasaannya demi mempertahankan hubungan. Variasi dari tipe ini adalah deflector, yaitu dia gak akan peduli saat kamu sedih, kecewa, dan marah pada kesalahan yang dibuatnya. Mereka hanya peduli cara menemukan celah untuk balik menyalahkanmu.

5. THE OVER-DEPENDENT PARTNER (BERGANTUNG PENUH)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More