16 Karakter dan Kekuatannya dalam Demon Slayer: Kimetsu No Yaiba Hashira Training Arc
Selasa, 14 Mei 2024 - 19:53 WIB
Foto: Ufotable
Sebagai seorang dokter dan iblis, Tamayo justru bergabung dengan Korps Pembunuh Iblis untuk mengembangkan obat yang akan mengalahkan Muzan. Tamayo memiliki pengetahuan soal sains dan fisiologi iblis lebih dari siapa pun. Dirinya bahkan bisa membalikkan transformasi iblis yang dianggap mustahil.
Dengan sihir darahnya, Tamayo berfokus pada darahnya sendiri dan merapal mantra tipe pendukung menggunakan aroma dari darah tersebut.
13. Mitsuri Kanroji
Foto: Ufotable
Mitsuri Kanroji saat ini merupakan Hashira Cinta dan tergabung dalan Korps Pembunuh Iblis. Mitsuri menciptakan pernapasan cinta berdasarkan pengalamannya dalam menggunakan pernapasan api, dengan begitu dia mampu melepaskan serangan dengan jarak yang tidak dapat dicapai oleh katana biasa.
Mitsuri menggunakan katana Nichirin Whip yang sangat tipis, fleksibel, dam panjang mirip seperti cambuk untuk memaksimalkan potensi kekuatannya. Selama pelatihan Hashira, Mitsuri hanya berfokus memelihara lebah untuk memanen madunya.
14. Kanao Tsuyuri
Foto: Ufotable
Bukan hanya sebagai anggota dari Korps Pembunuh Iblis, Kanao juga merupakan saudara angkat dari Kanae dan Shinobu Kocho. Kanao memiliki kemampuan fisik yang luar biasa, peningkatan indera, dan kecakapan dalam bertarung.
Terlebih pernapasan bunga miliknya dikuasai hanya dengan memperhatikan Kanae Kocho. Hal tersebut membuatnya diangkat menjadi Tsuguko atau murid yang dilatih langsung oleh Hashira. Dirinya dilatih langsung oleh Kanae dan Shinobu Kocho dalam pelatihan Hashira.
15. Shinobu Kocho
Foto: Ufotable
tulis komentar anda