10 Kapten Pasukan Terbaik dalam Sejarah Serial Anime

Rabu, 06 Oktober 2021 - 02:12 WIB
loading...
A A A
Oto Bashira berambut api ini didorong oleh ide tentang keadilan dan melindungi orang lain yang mengakar begitu dalam. Ini pula yang mungkin memainkan peranan dalam kematiannya. Namun, dia adalah kekuatan untuk kebaikan. Seperti Giyu, dia bisa melihat kebaikan di dalam diri Nezuko.



1. Gojo Satoru — Jujutsu Kaisen
10 Kapten Pasukan Terbaik dalam Sejarah Serial Anime

Gojo Satoru punya banyak rencana nyentrik, sedikit penghormatan untuk sesepuh dan kekuatan yang terlalu kuat untuk kebaikannya sendiri. Aliansinya terkadang dipertanyakan. Sementara, metodenya nyaris selalu dipertanyakan.

Meski begitu, dukungannya untuk murid-muridnya tidak ada tandingannya. Dia bahkan merahasiakan kebangkitan Yuji dari kematian demi melindungi keselamatannya dari penyihir jujutsu yang ingin dia mati. Pada akhirnya, satu-satunya orang yang sepertinya dipedulikan Gojo, selain dirinya sendiri, adalah para muridnya.
(alv)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3055 seconds (0.1#10.140)