Banyak Diperbincangkan, Apa yang Dimaksud dengan Ketahanan Pangan?
loading...
A
A
A
Selain itu, pemerintah juga melakukan optimalisasi pekarangan dan lahan melalui kegiatan Pertanian Keluarga dan Pekarangan Pangan Lestari (P2L). Kegiatan ini dilakukan untuk mendorong setiap rumah tangga agar mampu memproduksi bahan pangan dari pekarangan sendiri melalui kegiatan berkebun.
Kalau setiap rumah tangga bisa memenuhi kebutuhan pangannya sendiri melalui kegiatan berkebun di lahan masing-masing, maka masalah-masalah produksi, distribusi, dan investasi pangan tadi akan berkurang dampaknya dan ketahanan pangan dapat terjaga.
Jadi, yuk, ikut andil untuk memerangi masalah ketahanan pangan dengan memproduksi bahan pangan sendiri di pekarangan!
Iffah Sulistyawati Hartana
Kontributor GenSINDO
Institut Teknologi Bandung
Instagram: @iffahshrtn
Kalau setiap rumah tangga bisa memenuhi kebutuhan pangannya sendiri melalui kegiatan berkebun di lahan masing-masing, maka masalah-masalah produksi, distribusi, dan investasi pangan tadi akan berkurang dampaknya dan ketahanan pangan dapat terjaga.
Jadi, yuk, ikut andil untuk memerangi masalah ketahanan pangan dengan memproduksi bahan pangan sendiri di pekarangan!
Iffah Sulistyawati Hartana
Kontributor GenSINDO
Institut Teknologi Bandung
Instagram: @iffahshrtn
(it)