5 Alasan Sebaiknya Kamu Tidak Memelihara Kucing

Sabtu, 25 Juni 2022 - 12:58 WIB
Kucing senang sekali mencakar-cakar barang-barang di sekitarnya. Gunanya untuk mengasah kukunya agar lebih tajam. Apabila kamu tidak rela barang-barangmu dirusak olehnya dan berakhir compang-camping, sebaiknya pikir dua kali sebelum memelihara kucing. Kamu tidak bisa sepenuhnya menyalahkan kucing jika hal itu sudah terjadi.

Baca Juga: 3 Perbedaan Signifikan Money Heist Korea dengan versi Aslinya

5. Memelihara Burung Sekaligus di Dalam Rumah



Foto: Byrev/Pixels

Kucing adalah hewan predator yang secara alami akan membunuh hewan-hewan kecil di sekitarnya, seperti tikus, burung, cicak, ular kecil, dan kecoak. Jika kamu tidak ingin burung kesayangan kamu mati diterkam kucing peliharaan, sebaiknya jangan memelihara kucing.

GenSINDO

Lukman Rizki M.

Politeknik Negeri Jakarta
(ita)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More