5 Film Anime Terbaik dengan Visual Paling Spektakuler

Jum'at, 22 April 2022 - 03:03 WIB
Di sebuah SD, Shoya Ishida merundung Shoko Nishiyama yang tuli untuk bersenang-senang sehingga dia pun memutuskan pindah sekolah. Ketika sekolah tahu alasannya, Shoya pun dituding menjadi penyebabnya dan jadi kambing hitam. Kali ini, dia jadi bulan-bulanan perundungan teman-teman sekelasnya, seperti yang pernah dia lakukan terhadap Shoko. Di tahun terakhirnya di SMA, Shoya terisolasi dan sangat menyesali apa yang dilakukannya saat masih anak-anak.

Topik bullying adalah topik berat yang mensyaratkan banyak perlakukan yang taktik dan indah. Di bawah arahan sutradara Naoko Yamada, Kyoto Animation berhasil menyampaikan tema perundungan yang dalam dan berat dan perulangannya dengan cara yang sangat artistik. Film ini dipenuhi dengna paralel dan yang benar-benar menakjubkan adalah fakta bahwa sebagian besar disampaikan secara visual tanpa kata atau penjelasan. Ini seperti penonton menyaksikan dunia melalui indera Shoko.



5. Violet Evergarden: The Movie



Dunia telah berubah beberapa tahun setelah Perang Besar Violet Evergarden. Perkembangan teknologi seperti telepon berarti kalau Boneka Pengingat Kenangan menurun permintaannya. Tapi, Violet Evergarden masih menulis surat kepada orang-orang karena dia terus mencari arti emosinya sendiri. Suatu hari, dia mendengar rumor kalau orang yang pernah mengucapkan kata “Aku cinta padamu” kepadanya sepertinya masih hidup.

Kyoto Animation unggul dalam menyampaikan emosi melalui kompsisi di filmnya. Inilah yang jelas ditekankan di Violet Evergarden: The Movie. Ketika dipasangkan dengan kualitas mengagumkan animasinya sendiri, ini benar-benar membuat film ini menekan semua tombol naik turun emosional lini ceritanya.
(alv)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More