9 Serial Anime tentang Balas Dendam Paling Populer
Senin, 28 Februari 2022 - 23:55 WIB
2. Code Geass
Pangeran Lelouch Vi Britannia dan adiknya, Nunnally, diusir dari istana Kekaisaran Britannia setelah ibu mereka dibunuh anggota keluarga kerajaan itu. Mereka diasingkan ke sebuah sekolah swasta sebagai tahanan politik. Suatu hari, Lelouch terjebak dalam pertempuran antara pasukan Britannia dan pemberontak.
Dia kemudian bertemu CC, seorang gadis misterius, yang memberinya kekuatan Geass. Dengan Geass itu, Lelouch bisa memanipulasi orang lain. Dia akhirnya menggunakan kekuatan itu untuk balas dendam terhadap keluarganya sendiri atas kematian ibunya sekaligus untuk membebaskan Jepang demi masa depan adiknya yang lebih baik.
Serial ini mencampurkan balas dendam dan politik yang menjadikannya sebagai sebuah cerita yang kompleks. Ending anime ini tidak seperti biasa dan menjadi salah satu ending terbaik yang pernah ada dalam sejarah. Karakter utamanya, Lelouch, bisa dibilang lebih pada antihero, bukan hero.
1. Vinland Saga
Thorfinn kecil selalu mendengarkan cerita tentang Vinland, sebuah tempat di mana tidak ada hal lain selain perdamaian. Ketika perang antara Inggris dan Denmark pecah, dia dan ayahnya pergi berlayar. Sayang, ayahnya kemudian dibunuh seorang pemimpin tentara bayaran bernama Askeladd.
Kematian ayahnya menumbuhkan dendam di dada Thorfinn. Sejak saat itu, dia pun bertekad untuk membalas dendam. Perjalanan Thorfinn untuk membalas dendam atas kematian ayahnya inilah yang menjadi fokus serial ini.
Meskipun serial ini berfokus pada tema balas dendam, serial ini mengimplikasikan masalah yang lebih besar. Adegan action-nya menarik. Plotnya pun tidak terlalu ribet dan enak diikuti. Jadi, anime ini bisa menjadi awal untuk menonton cerita tentang balas dendam.
Pangeran Lelouch Vi Britannia dan adiknya, Nunnally, diusir dari istana Kekaisaran Britannia setelah ibu mereka dibunuh anggota keluarga kerajaan itu. Mereka diasingkan ke sebuah sekolah swasta sebagai tahanan politik. Suatu hari, Lelouch terjebak dalam pertempuran antara pasukan Britannia dan pemberontak.
Dia kemudian bertemu CC, seorang gadis misterius, yang memberinya kekuatan Geass. Dengan Geass itu, Lelouch bisa memanipulasi orang lain. Dia akhirnya menggunakan kekuatan itu untuk balas dendam terhadap keluarganya sendiri atas kematian ibunya sekaligus untuk membebaskan Jepang demi masa depan adiknya yang lebih baik.
Serial ini mencampurkan balas dendam dan politik yang menjadikannya sebagai sebuah cerita yang kompleks. Ending anime ini tidak seperti biasa dan menjadi salah satu ending terbaik yang pernah ada dalam sejarah. Karakter utamanya, Lelouch, bisa dibilang lebih pada antihero, bukan hero.
1. Vinland Saga
Thorfinn kecil selalu mendengarkan cerita tentang Vinland, sebuah tempat di mana tidak ada hal lain selain perdamaian. Ketika perang antara Inggris dan Denmark pecah, dia dan ayahnya pergi berlayar. Sayang, ayahnya kemudian dibunuh seorang pemimpin tentara bayaran bernama Askeladd.
Kematian ayahnya menumbuhkan dendam di dada Thorfinn. Sejak saat itu, dia pun bertekad untuk membalas dendam. Perjalanan Thorfinn untuk membalas dendam atas kematian ayahnya inilah yang menjadi fokus serial ini.
Meskipun serial ini berfokus pada tema balas dendam, serial ini mengimplikasikan masalah yang lebih besar. Adegan action-nya menarik. Plotnya pun tidak terlalu ribet dan enak diikuti. Jadi, anime ini bisa menjadi awal untuk menonton cerita tentang balas dendam.
(alv)
tulis komentar anda