10 Busur Cerita Terpanjang di Sejarah Manga One Piece
Jum'at, 21 Januari 2022 - 23:56 WIB
5. Alabasta — 63 Chapter
Busur ini dimulai di chapter 155 dan berakhir di chapter 217. Busur ini menyajikan salah satu perang terbesar di One Piece ketika Kerajaan Alabasta jatuh ke kekacauan akibat kurangnya hujan. Crocodile, salah satu dari 7 Panglima Perang di Lautan, adalah dalang di balik seluruh kekacauan itu. Luffy dan krunya melakukan apa pun untuk mengalahkannya dan memulihkan perdamaian di negara itu.
4. Skypiea — 66 Chapter
Setelah busur Alabasta, One Piece masuk ke Saga Pulau Langit. Bagian utamanya masuk busur Skypiea, yang berjalan dari chapter 237—302. Busur ini dengan sempurna apakah One Piece itu dengan Luffy dan krunya berpetualang di langit, menemukan Kota Emas, yang dikenal sebagai Shandora. Mereka juga bersimpangan dengan Dewa Enel, mengalahkan mereka dan mengakhiri perselisihan selama berabad-abad antara orang Skypiea dan Shandora.
3. Whole Cake Island — 78 Chapter
Busur yang berlangsung dari chapter 825—902 ini mengisahkan Perompak Topi Jerami yang pergin ke Totland, negara salah satu Yonko, Big Mom, untuk mengambil kemali Sanji. Tujuan kru itu menyelamatkan Sanji berubah menjadi membantunya menyelamatkan keluarganya dari Big Mom. Busur ini menyajikan pertarungan hebat antara Luffy dan Katakuri.
2. Dressrosa — 102 Chapter
Berawal di chapter 700 dan berakhir di chapter 801, Dressrosa adalah busur terpanjang kedua di One Piece sejauh ini. Busur ini mengisahkan Perompak Topi Jerami, Trafalgar Law dan Kin’emon pergi ke Dressrosa untuk menghadapi Doflamingo dan menghancurkan pabriik Smile. Busur ini menjadi setup lebih besar bagi Saga 4 Yonko. Setelah kejatuhan Doflamigo di tangan Luffy, Armada Besar Topi Jerami juga terbentuk.
1. Wano — 128+ Chapter
Busur cerita Wano dimulai di chapter 909 dan sampai sekarang masih berjalan. Hingga saat ini, Wano telah berjalan sampai 128 chapter dan belum diketahui kapan berakhir. Kabar menyebut, busur ini akan selesai pada tahun ini. Busur ini mengisahkan aliansi ninja-perompak-Mink-samurai yang melawan Kaido dan Big Mom demi membebaskan Wano. Chapter terakhirnya, 1.037, sudah memperlihatkan tanda-tanda berakhirnya pertempuran antara Luffy dan Kaido. Chapter 1.038 akan dirilis minggu depan. Wano adalah busur cerita paling panjang di One Piece hingga saat ini.
Busur ini dimulai di chapter 155 dan berakhir di chapter 217. Busur ini menyajikan salah satu perang terbesar di One Piece ketika Kerajaan Alabasta jatuh ke kekacauan akibat kurangnya hujan. Crocodile, salah satu dari 7 Panglima Perang di Lautan, adalah dalang di balik seluruh kekacauan itu. Luffy dan krunya melakukan apa pun untuk mengalahkannya dan memulihkan perdamaian di negara itu.
4. Skypiea — 66 Chapter
Setelah busur Alabasta, One Piece masuk ke Saga Pulau Langit. Bagian utamanya masuk busur Skypiea, yang berjalan dari chapter 237—302. Busur ini dengan sempurna apakah One Piece itu dengan Luffy dan krunya berpetualang di langit, menemukan Kota Emas, yang dikenal sebagai Shandora. Mereka juga bersimpangan dengan Dewa Enel, mengalahkan mereka dan mengakhiri perselisihan selama berabad-abad antara orang Skypiea dan Shandora.
3. Whole Cake Island — 78 Chapter
Busur yang berlangsung dari chapter 825—902 ini mengisahkan Perompak Topi Jerami yang pergin ke Totland, negara salah satu Yonko, Big Mom, untuk mengambil kemali Sanji. Tujuan kru itu menyelamatkan Sanji berubah menjadi membantunya menyelamatkan keluarganya dari Big Mom. Busur ini menyajikan pertarungan hebat antara Luffy dan Katakuri.
2. Dressrosa — 102 Chapter
Berawal di chapter 700 dan berakhir di chapter 801, Dressrosa adalah busur terpanjang kedua di One Piece sejauh ini. Busur ini mengisahkan Perompak Topi Jerami, Trafalgar Law dan Kin’emon pergi ke Dressrosa untuk menghadapi Doflamingo dan menghancurkan pabriik Smile. Busur ini menjadi setup lebih besar bagi Saga 4 Yonko. Setelah kejatuhan Doflamigo di tangan Luffy, Armada Besar Topi Jerami juga terbentuk.
1. Wano — 128+ Chapter
Busur cerita Wano dimulai di chapter 909 dan sampai sekarang masih berjalan. Hingga saat ini, Wano telah berjalan sampai 128 chapter dan belum diketahui kapan berakhir. Kabar menyebut, busur ini akan selesai pada tahun ini. Busur ini mengisahkan aliansi ninja-perompak-Mink-samurai yang melawan Kaido dan Big Mom demi membebaskan Wano. Chapter terakhirnya, 1.037, sudah memperlihatkan tanda-tanda berakhirnya pertempuran antara Luffy dan Kaido. Chapter 1.038 akan dirilis minggu depan. Wano adalah busur cerita paling panjang di One Piece hingga saat ini.
(alv)
Lihat Juga :
tulis komentar anda