6 Pengisi Suara Anime yang Mainkan Banyak Karakter
Sabtu, 18 September 2021 - 11:55 WIB
Perempuan kelahiran 1991 ini mengisi berbagai karakter di antaranya Shinobu Kochou ("Kimetsu No Yaiba"), Jabami Yumeko ("Kakegurui"), dan Shinoa Hiiragi ("Owari No Seraph"). Ia juga dikenal sebagai penyanyi soundtrack untuk karakter dan anime yang disuarakannya.
Baca Juga: 10 Karakter Paling Cengeng yang Pernah Ada di Jagat Anime
5. ONO DAISUKE
Foto: daisukeono.com
Pengisi suara kelahiran 1978 ini mengisi karakter Sebastian Michaelis dari anime Black Butler. Beberapa karakter terkenal lainnya yang diisi suaranya antara lain Midorima Shintarou ("Kuroko No Basuke"), Erwin Smith ("Attack on Titan"), serta Kuujou Joutarou ("Jojo’s Bizzare Adventure").
6. KUGIMIYA RIE
Foto: imenterprise.jp
Seiyuu kelahiran 1979 ini dikenal dengan sebutan TsundeRieatau Tsundere Rie karena sering memerankan karakter yang memiliki karakteristik tsundere. Beberapa karakter anime yang disuarakannya antara lain Aisaka Taiga ("Toradora"), Elric Alphonse ("Fullmetal Alchemist"), dan Suzuya Juuzou ("Tokyo Ghoul")
GenSINDO
Andin Danaryati
Politeknik Negeri Jakarta
Baca Juga: 10 Karakter Paling Cengeng yang Pernah Ada di Jagat Anime
5. ONO DAISUKE
Foto: daisukeono.com
Pengisi suara kelahiran 1978 ini mengisi karakter Sebastian Michaelis dari anime Black Butler. Beberapa karakter terkenal lainnya yang diisi suaranya antara lain Midorima Shintarou ("Kuroko No Basuke"), Erwin Smith ("Attack on Titan"), serta Kuujou Joutarou ("Jojo’s Bizzare Adventure").
6. KUGIMIYA RIE
Foto: imenterprise.jp
Seiyuu kelahiran 1979 ini dikenal dengan sebutan TsundeRieatau Tsundere Rie karena sering memerankan karakter yang memiliki karakteristik tsundere. Beberapa karakter anime yang disuarakannya antara lain Aisaka Taiga ("Toradora"), Elric Alphonse ("Fullmetal Alchemist"), dan Suzuya Juuzou ("Tokyo Ghoul")
GenSINDO
Andin Danaryati
Politeknik Negeri Jakarta
(ita)
tulis komentar anda