Kamu Tipe Pelajar Auditori? Ini 5 Cara Belajar Terbaik Buatmu

Jum'at, 19 Maret 2021 - 18:43 WIB
4. TEMUI ORANG-ORANG SAAT JAM KERJA



Foto:Kampus Production/Pexels

Ide ini bagus untuk semua tipe pelajar. Tapi, ini cukup penting buat si auditori. Sebab, bertemu saat jam kerja memberikanmu kesempatan bertatap muka dengan guru dan mengajukan pertanyaan atau berdiskusi secara langsung. Selain itu, hal ini juga bisa membantumu membangun hubungan yang baik dengan guru-gurumu.

Baca Juga: 6 Langkah Menjaga Kesehatan Mental saat Kuliah Daring

5. REKAM DISKUSI DAN KELASMU



Foto:Max Fischer/Pexels

Ini adalah senjata rahasia buat si auditori. Merekam akan jauh lebih efektif untuk lebih memahami materi dan menyempurnakan catatan kamu. Apalagi, kalau kamu sempat terganggu saat kelas berlangsung. Rekaman ini akan sangat membantu. Jangan lupa meminta izin pada gurumu saat kamu ingin merekam kelas, ya!

Sevilla Nouval Evanda

Kontributor GenSINDO

Politeknik Negeri Jakarta

Instagram: @vandailla
(ita)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. SINDOnews.com tidak terlibat dalam materi konten ini.
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More