5 Kata Gaul yang Masuk dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia

Sabtu, 19 Desember 2020 - 13:00 WIB
Malas gerak atau mager sering digunakan ketika seseorang malas untuk melakukan sesuatu atau sedang tidak bersemangat untuk melakukan aktivitas. Biasanya digunakan ketika enggan dimintai tolong atau diajak bepergian.

5. AMBYAR



Foto; SINDOnews

Lagu-lagu patah hati yang dilantunkan Didi Kempot sanggup bikin penggemarnya menjadi sobat ambyar karena terbawa perasaan hingga merasa hatinya hancur dan mengalami kesedihan mendalam.

Dalam KBBI, ambyar berarti bercerai-berai; berpisah-pisah; tidak terkonsentrasi lagi. ( )

GenSINDO

Nur Kamilah

Universitas Negeri Jakarta
(ita)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. SINDOnews.com tidak terlibat dalam materi konten ini.
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More