Metode Belajar dan Bekerja di Rumah yang Sesuai dengan Zodiakmu, Cocok Gak?
Jum'at, 08 Mei 2020 - 16:00 WIB
4. CANCER (21 JUNI– 22 JULI)
Foto: gemsyogi.com
Bekerja dan belajar di rumah adalah pilihan yang tepat bagi Cancer. Cancer harus punya ruang khusus yang jauh dari keluarga atau teman. Biasanya, Cancer tetap suka berpakaian rapi dan merias wajah sebelum bekerja.
Cancer juga lebih suka membuat hal lebih fleksibel, jadi jangan terlalu memaksakan diri terhadap jadwal karantina yang kalian buat. Jangan lupa juga untuk menyediakan waktu istirahat dan bermain dengan keluarga. Kamu juga bisa membaca novel beribu halaman di waktu luang kalian!
5. LEO (23 JULI– 22 AGUSTUS)
Foto: gemsyogi.com
Tipe Leo harus mengatur ruang kerjanya, karena bekerja dari rumah merupakan sebuah tantangan baginya. Menjaga ruang kerja yang konsisten dengan barang-barang yang gampang diambil adalah kunci produktif seorang Leo. Kamu juga harus menutup pintu dari gangguan luar.
Leo harus lebih fokus pada tujuan yang lebih besar daripada yang kecil. Leo akan melakukan pekerjaan dengan baik, karena bosnya adalah kamu sendiri. Jangan lupa untuk memberikan diri kamu hadiah setelah menyelesaikan pekerjaan, seperti memanggang kue, merawat wajah, dan menonton sesuatu.
6. VIRGO (23 AGUSTUS– 22 SEPTEMBER)
Foto: gemsyogi.com
Virgo dikenal dengan sosok yang unggul dan penuh kasih sayang di kantor, tapi kamu akan merasa lebih santai kalau bekerja di rumah. Kamu lebih nyaman kalau bekerja di atas meja dapur atau balkon.
Kamu juga bisa mencoba beberapa resep atau hobi baru disela-sela pekerjaan. Sosok Virgo akan lebih berkembang kalau berinovasi, jadi Virgo harus menjadwalkanngobrol untuk bertukar pikiran dengan rekan kerja lewat video call. Tetaplah berkomunikasi dengan rekan kerja atau teman kalau kamu merasa gak termotivasi saat siang hari karena kamu menjadikan orang lain sebagai motivasimu.
7. LIBRA (23 SEPTEMBER – 21 OKTOBER)
Foto: gemsyogi.com
Bagi Libra, kecantikan adalah segalanya, tapi yang terpenting adalah menjaga kewarasan saat bekerja dari rumah dengan menjaga ruang kerja tetap rapi. Biarpun kamu tinggal di rumah kos atau apartemen yang kecil, menentukan area untuk bekerja jadi hal yang penting.
Libra bisa memulai dan mengakhiri hari dengan membersihkan daerah sekitar kamar atau rumah, menggunakan minyak esensial, atau menyalakan lilin setiap pagi lalu meniupnya kalau pekerjaan kelar. Libra juga suka kebebasan, jadi buatlah aktivitas yang gak monoton.
Foto: gemsyogi.com
Bekerja dan belajar di rumah adalah pilihan yang tepat bagi Cancer. Cancer harus punya ruang khusus yang jauh dari keluarga atau teman. Biasanya, Cancer tetap suka berpakaian rapi dan merias wajah sebelum bekerja.
Cancer juga lebih suka membuat hal lebih fleksibel, jadi jangan terlalu memaksakan diri terhadap jadwal karantina yang kalian buat. Jangan lupa juga untuk menyediakan waktu istirahat dan bermain dengan keluarga. Kamu juga bisa membaca novel beribu halaman di waktu luang kalian!
5. LEO (23 JULI– 22 AGUSTUS)
Foto: gemsyogi.com
Tipe Leo harus mengatur ruang kerjanya, karena bekerja dari rumah merupakan sebuah tantangan baginya. Menjaga ruang kerja yang konsisten dengan barang-barang yang gampang diambil adalah kunci produktif seorang Leo. Kamu juga harus menutup pintu dari gangguan luar.
Leo harus lebih fokus pada tujuan yang lebih besar daripada yang kecil. Leo akan melakukan pekerjaan dengan baik, karena bosnya adalah kamu sendiri. Jangan lupa untuk memberikan diri kamu hadiah setelah menyelesaikan pekerjaan, seperti memanggang kue, merawat wajah, dan menonton sesuatu.
6. VIRGO (23 AGUSTUS– 22 SEPTEMBER)
Foto: gemsyogi.com
Virgo dikenal dengan sosok yang unggul dan penuh kasih sayang di kantor, tapi kamu akan merasa lebih santai kalau bekerja di rumah. Kamu lebih nyaman kalau bekerja di atas meja dapur atau balkon.
Kamu juga bisa mencoba beberapa resep atau hobi baru disela-sela pekerjaan. Sosok Virgo akan lebih berkembang kalau berinovasi, jadi Virgo harus menjadwalkanngobrol untuk bertukar pikiran dengan rekan kerja lewat video call. Tetaplah berkomunikasi dengan rekan kerja atau teman kalau kamu merasa gak termotivasi saat siang hari karena kamu menjadikan orang lain sebagai motivasimu.
7. LIBRA (23 SEPTEMBER – 21 OKTOBER)
Foto: gemsyogi.com
Bagi Libra, kecantikan adalah segalanya, tapi yang terpenting adalah menjaga kewarasan saat bekerja dari rumah dengan menjaga ruang kerja tetap rapi. Biarpun kamu tinggal di rumah kos atau apartemen yang kecil, menentukan area untuk bekerja jadi hal yang penting.
Libra bisa memulai dan mengakhiri hari dengan membersihkan daerah sekitar kamar atau rumah, menggunakan minyak esensial, atau menyalakan lilin setiap pagi lalu meniupnya kalau pekerjaan kelar. Libra juga suka kebebasan, jadi buatlah aktivitas yang gak monoton.
tulis komentar anda