Bakal Tandingi Kiprah Sherlock, Simak 5 Prediksi untuk Film Enola Holmes

Rabu, 19 Agustus 2020 - 15:48 WIB
"The Case of the Missing Marquess" jadi salah satu novel terpopuler di Amerika, tapi belum banyak yang tahu bahwa ada perbedaan usia karakter Enola pada novel dan filmnya.

Dalam novel, ia digambarkan sebagai remaja berusia 14 tahun, tapi dalam film jadi lebih dewasa, yaitu 16 tahun. Pantas aja, gak mungkin juga, kan, Millie Brown memerankan karakter 14 tahun?

2. ENOLA JADI KORBAN PENCULIKAN



Foto: Netflix

Saat menghindari kedua kakaknya yang menyebalkan, Enola memilih pergi ke London. Tujuan sebenarnya, sih, mau mencari ibunya, tapi dia malah menjadi korban penculikan.

Mungkin, ini karena karakter Enola yang naif. Walau begitu, dia sosok yang cepat belajar. Nah, mulai dari sini, banyak ide cerdik yang muncul dari kepalanya.

3. PACARAN DENGAN BANGSAWAN



Foto: Netflix

Saat Enola jadi korban penculikan, ia ketemu dengan seorang viscount (bangsawan Eropa) yang juga jadi tahanan. Berkat ide cerdiknya, Enola gak cuma berhasil melarikan diri, tetapi dia juga berhasil membebaskan sang bangasawan muda.

Layaknya film kebanyakan, kita bisa menduga bahwa Enola bakal naksir-naksiran dengan bangsawan muda ini. Teori ini didukung oleh plot Enola yang mengirim seutas kode kepada ibunya dan mengabarkan bahwa dia tinggal bersama bangsawan.

Statusnya sebagai perditorian (ahli penemu benda/orang hilang) juga diperkuat atas penyamarannya sebagai Ivy Meshle, sekretaris detektif swasta. Plot ini bisa ditemukan di novel keduanya Nancy Springer yang berjudul The Case of the Left-Handed Lady.

4. ENOLA JADI PERDITORIAN



Foto: Netflix

Bagi kamu yang belum tahu istilah ini, perditorian adalah sebutan bagi penemu benda atau orang hilang. Dalam novel, Enola berhasil membantu bangsawan meloloskan diri dari penculik.

Statusnya sebagai perditorian juga diperkuat atas penyamarannya sebagai Ivy Meshle, sekretaris detektif swasta. Plot ini bisa ditemukan dalam novel keduanya Nancy Springer yang berjudul "The Case of the Left-Handed Lady".

Nah, apakah status ini juga bisa bikin Enola bisa menemukan ibunya yang hilang secara misterius?

5. ENOLA PUNYA DUA PERSONA SAAT AKHIR CERITA
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. SINDOnews.com tidak terlibat dalam materi konten ini.
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More