10 Film Thriller Paling Laris Sepanjang Masa, Hunger Games Banyak
Jum'at, 11 Agustus 2023 - 22:01 WIB
The Da Vinci Code punya semua elemen yang dibutuhkan film thriller misteri. Sutradaranya, Ron Howard, mengeksekusinya dengan tepat. Meski mendapatkan kritikan dan kecaman tajam, itu tidak membuat penonton mengabaikan film ini. Faktanya, film itu mampu meraup USD760 juta dari anggaran USD125 juta.
Foto: IMDb
Joker tidak pernah diproyeksikan untuk jadi hit. Terlebih, psycho-thriller ini dipasarkan sebagai film yang gelap, kelam dan menyasar pada audiens dewasa. Biasanya, film genre seperti ini tidak tampil baik di box office. Apalagi, Joker tidak diangkat dari cerita yang sudah ada dengan mengisahkan tentang seorang komedian gagal bernama Arthur Fleck.
Tapi, film yang dibintangi Joaquin Phoenix ini malah melejit menjadi film thriller terlaris sepanjang masa. Film ini meraup USD1,074 miliar dari anggaran sekitar USD70 juta. Kesuksesan ini membuat Warner Bros. langsung membuat sekuelnya yang direncanakan tayang tahun depan.
1. Joker — 2019
Foto: IMDb
Joker tidak pernah diproyeksikan untuk jadi hit. Terlebih, psycho-thriller ini dipasarkan sebagai film yang gelap, kelam dan menyasar pada audiens dewasa. Biasanya, film genre seperti ini tidak tampil baik di box office. Apalagi, Joker tidak diangkat dari cerita yang sudah ada dengan mengisahkan tentang seorang komedian gagal bernama Arthur Fleck.
Tapi, film yang dibintangi Joaquin Phoenix ini malah melejit menjadi film thriller terlaris sepanjang masa. Film ini meraup USD1,074 miliar dari anggaran sekitar USD70 juta. Kesuksesan ini membuat Warner Bros. langsung membuat sekuelnya yang direncanakan tayang tahun depan.
(alv)
tulis komentar anda