7 Film Animasi Indonesia yang Mendunia

Sabtu, 31 Oktober 2020 - 14:00 WIB
loading...
A A A
7. CANDY MONSTER (2020)

7 Film Animasi Indonesia yang Mendunia

Foto: UMN Pictures

Karya Universitas Multimedia Nusantara (UMN) Pictures ini menceritakan seorang anak berusia 6 tahun bernama Chloe yang sangat suka permen dan makanan manis. Film animasi 3D ini tayang di Zlin Film Festival ke-60 di Ceko dan Chaniartoon Internasional Comic and Animation Festival 2020.


GenSINDO
Vica Nurul Aini
Politeknik Negeri Jakarta
(it)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1059 seconds (0.1#10.140)