Spoiler One Piece 1108: Wujud Baru Saturn hingga Vegapunk Bocorkan Rahasia Dunia
loading...
A
A
A
JAKARTA - Manga One Piece chapter 1108 akan segera rilis. Seperti biasa, sebelum tayang secara resmi, pasti selalu bermunculan bocoran atau spoiler di media sosial.
Bagi kamu yang sudah tidak sabar menantikan kelanjutan kisah Luffy dan kawan-kawan, tentu tak ada salahnya jika melihat spoiler dulu sambil menunggu rilis resmi dari manga-nya. Berjudul World, Please Respondatau Perhatian, Dunia!, berikut bocorannya yang bisa kamu simak.
Pada panel terakhir chapter 1107, Caribou tampak mengejar Catarina Devon dan Van Augur. Ia mengklaim punya informasi yang sangat berharga dan bersedia membagikannya dengan Kurohige.
Di tengah pertempuran, salah satusembilan Wakil Laksamana mengincar Franky. Namun, tiba-tiba muncul Dorry dan Brogy yang mengatakan ingin menjemput Luffy. Keduanya pun menghalau serangan dari Marinir dan menyelamatkan Franky.
Luffy yang berada dalam mode Gear 5 dengan mudah menghindari serangan Saturn. Di sisi lain, tiba-tiba Kizaru muncul dan menendang Sanji yang sedang membawa Vegapunk.
Kizaru yang melihat Vegapunk terjatuh langsung menusuknya dengan pedang dari cahaya. Melihat kondisi ini, Luffy berteriak dan menunjukan reaksi marah.
Beralih ke mode serius, Luffy berubah menjadi raksasa dan menyuruh Sanji untuk membawa Vegapunk. Dalam sekejap, ia juga menangkap tubuh Saturn dan Kizaru dengan kedua tangannya.
"Halo. Halo. Tes. Dunia… Dunia… tolong tanggapi.... Saya Dr. Vegapunk, ilmuwan genius...!! Pesan yang saya sampaikan ini mungkin akan mengejutkan Anda semua .Tapi inilah 'kebenaran' dunia ini....!!"
Namun, belum sempat menyampaikan pesan, chapter 1108 sudah berakhir.
Itulah spoiler One Piece chapter 1108 yang bisa diketahui. Sebagai tambahan, minggu depan lanjutan manga-nya tidak libur!
Bagi kamu yang sudah tidak sabar menantikan kelanjutan kisah Luffy dan kawan-kawan, tentu tak ada salahnya jika melihat spoiler dulu sambil menunggu rilis resmi dari manga-nya. Berjudul World, Please Respondatau Perhatian, Dunia!, berikut bocorannya yang bisa kamu simak.
Spoiler One Piece Chapter 1108
Secara garis besar, manga One Piece chapter 1108 masih melanjutkan busur Egghead. Luffy dan krunya masih berjuang untuk menyelamatkan dr Vegapunk dan Bonney dari ancaman Saint Saturn dan Kizaru.Pada panel terakhir chapter 1107, Caribou tampak mengejar Catarina Devon dan Van Augur. Ia mengklaim punya informasi yang sangat berharga dan bersedia membagikannya dengan Kurohige.
1. Pacifista vs Marinir
Setelah melanjutkan pertemuan antara Caribou dengan Devon dan Van Augur, panel beralih menuju pertempuran antara Pacifista dengan Marinir. Pada momen ini, diperkenalkan Wakil Laksamana yang masing-masing bernama Pomshy, Doberman, Doll, Tosa, Urban, Bluegrass, Hound, Red King, dan Guillotine.Di tengah pertempuran, salah satusembilan Wakil Laksamana mengincar Franky. Namun, tiba-tiba muncul Dorry dan Brogy yang mengatakan ingin menjemput Luffy. Keduanya pun menghalau serangan dari Marinir dan menyelamatkan Franky.
2. Saturn & Kizaru vs Luffy & Sanji
Kemudian, panel beralih menuju lanjutan pertempuran antara Luffy-Sanji melawan Saturn-Kizaru. Tak mau meremehkan lawannya, Saturn memunculkan wujud terbarunya dan menjadi binatang seutuhnya, yakni sejenis laba-laba raksasa.Luffy yang berada dalam mode Gear 5 dengan mudah menghindari serangan Saturn. Di sisi lain, tiba-tiba Kizaru muncul dan menendang Sanji yang sedang membawa Vegapunk.
Kizaru yang melihat Vegapunk terjatuh langsung menusuknya dengan pedang dari cahaya. Melihat kondisi ini, Luffy berteriak dan menunjukan reaksi marah.
Beralih ke mode serius, Luffy berubah menjadi raksasa dan menyuruh Sanji untuk membawa Vegapunk. Dalam sekejap, ia juga menangkap tubuh Saturn dan Kizaru dengan kedua tangannya.
Baca Juga
3. Vegapunk Ungkap Rahasia Dunia
Beralih ke Sanji yang sedang membawa Vegapunk, tiba-tiba laboratorium rekaman Punk memunculkan sebuah video. Setelahnya, muncul hal tak terduga."Halo. Halo. Tes. Dunia… Dunia… tolong tanggapi.... Saya Dr. Vegapunk, ilmuwan genius...!! Pesan yang saya sampaikan ini mungkin akan mengejutkan Anda semua .Tapi inilah 'kebenaran' dunia ini....!!"
Namun, belum sempat menyampaikan pesan, chapter 1108 sudah berakhir.
Itulah spoiler One Piece chapter 1108 yang bisa diketahui. Sebagai tambahan, minggu depan lanjutan manga-nya tidak libur!
(ita)