10 Kekuatan Raja Kutukan Ryomen Sukuna di Jujutsu Kaisen
loading...
A
A
A
Sebagai Raja Kutukan, Sukuna punya banyak serangan dan jurus kuat. Tekniknya, Dismantle dan Cleave adalah yang terkuat. Dismantle terutama digunakan pada obyek tidak bergerak. Sementara, Cleave digunakan pada obyek bergerak.
Sukuna bisa menggunakan Cleave untuk membentuk serangan kuatnya, Jaring Laba-Laba. Teknik ini menyesuaikan diri pada ketangguhan lingkungan terhadap obyek dan orang di sekitarnya. Siapa saja yang tidak beruntung berada dalam lingkup jaring ini, maka mereka akan terpotong-potong.
Foto: Pinterest
Sukuna punya Teknik Kutukan bawaan yang sampai saat ini belum ada namanya. Tapi, dia telah memperlihatkan kemampuan ini, terutama dalam sejumlah pertarungannya di sepanjang serial ini. Penggemar kemudian menamai teknik itu sebagai Kotak Hitam.
Teknik ini aktif ketika Sukuna memberikan perintah “Buka!” Begitu perintah ini diberikan, dia melepaskan serangan berbasis api kepda lawannya. Sukuna terlihat menggunakan teknik ini saat bertarung melawan Jogo di Busur Insiden Shibuya. Sukuna juga terlihat menggunakan sayatan tak kasat mata terhadap lawannya. Apakah sayatan itu adalah bagian dari kemampuan Kotak Hitam, itu belum diketahui.
Foto: Fiction Horizon
Teknik Kutukan Pembalik bukan sembarang teknik yang dengan mudah dikuasai seorang penyihir Jujutsu. Di Jujutsu Kaisen, tidak banyak karakter yang mampu menguasai jurus ini. Secara teknis, untuk bisa menggunakan teknik ini, seorang penyihir jujutsu harus melipatgandakan energi kutukan negatif dengan sumber lain energi kutukan negatif. Ini menghasilkan energi positif yang digunakan untuk mendayai Teknik Kutukan Pembalik itu.
Sebagai Raja Kutukan, Sukuna tentu saja bisa menguasai teknik ini dan sangat mahir. Ini terlihat ketikadia menyembuhkan tubuh Yuji dari kematian setelah melakukan Ikrar Pengikat dengannya. Sukuna juga bisa menyembuhkan dirinya dengan teknik ini. Dia bahkan bisa menggunakan teknik ini untuk mengisi energi kutukannya yang habis, seperti yang dilakukan Satoru.
Foto: Spiel Times
Teknik 10 Bayangan bukanlah teknik Sukuna. Tapi, dia mendapatkan kemampuan ini begitu mengambil alih tubuh Megumi Fushiguro. Sementara Megumi masih harus belajar mengendalikan sejumlah Shikigami-nya, Sukuna punya kemampuan lebih dalam melakukannya. Sebelum menguasai tubuh Megumi, Sukuna sudah berhadapan dengan Mahoraga, salah satu Shikigami itu.
Setelah menguasai Megumi dan 10 Bayangan, Sukuna mampu memanggil Mahoraga saat berhadapan dengan Satoru. Mahoraga dikenal sulit dikendalikan, tapi, Sukuna dengan mudah menggunakannya ketika terkena serangan Muryoukuusho Satoru dan sukses mengkonter Domain Expansion Satoru itu. Sukuna juga bisa memanggil Shikigami lain, Agito.
Foto: Anime Explained
Domain Expansion Sukuna, Fukuma Mizushi, menjadi teknik serangan terkuat Sukuna di serial ini. Dengan teknik ini, dia bisa mendaratkan pukulan pas ke lawannya, dengan teknik kuat seperti Dismantle dan Cleave. Dia terlihat menggunakan teknik ini berulang kali sampai lawannya tersungkur. Di dalam kuil itu, Sukuna akan mendapatkan kekuatan dan kecepatan berkali-kali lipat lebih tinggi dari biasa.
Domain ini tampil seperti kuil yang dihiasi tengkorak. Siapa pun yang terjebak di dalamnya akan kesulitan ke luar karena area yang bisa dikover domain ini mencapai radius 200 meter. Teknik ini diyakini seampuh Muryoukuusho-nya Satoru. Tapi, Satoru yakin, kemampuannya lebih tinggi dari punya Sukuna itu.
Sukuna bisa menggunakan Cleave untuk membentuk serangan kuatnya, Jaring Laba-Laba. Teknik ini menyesuaikan diri pada ketangguhan lingkungan terhadap obyek dan orang di sekitarnya. Siapa saja yang tidak beruntung berada dalam lingkup jaring ini, maka mereka akan terpotong-potong.
4. Kotak Hitam
Foto: Pinterest
Sukuna punya Teknik Kutukan bawaan yang sampai saat ini belum ada namanya. Tapi, dia telah memperlihatkan kemampuan ini, terutama dalam sejumlah pertarungannya di sepanjang serial ini. Penggemar kemudian menamai teknik itu sebagai Kotak Hitam.
Teknik ini aktif ketika Sukuna memberikan perintah “Buka!” Begitu perintah ini diberikan, dia melepaskan serangan berbasis api kepda lawannya. Sukuna terlihat menggunakan teknik ini saat bertarung melawan Jogo di Busur Insiden Shibuya. Sukuna juga terlihat menggunakan sayatan tak kasat mata terhadap lawannya. Apakah sayatan itu adalah bagian dari kemampuan Kotak Hitam, itu belum diketahui.
3. Teknik Kutukan Pembalik
Foto: Fiction Horizon
Teknik Kutukan Pembalik bukan sembarang teknik yang dengan mudah dikuasai seorang penyihir Jujutsu. Di Jujutsu Kaisen, tidak banyak karakter yang mampu menguasai jurus ini. Secara teknis, untuk bisa menggunakan teknik ini, seorang penyihir jujutsu harus melipatgandakan energi kutukan negatif dengan sumber lain energi kutukan negatif. Ini menghasilkan energi positif yang digunakan untuk mendayai Teknik Kutukan Pembalik itu.
Sebagai Raja Kutukan, Sukuna tentu saja bisa menguasai teknik ini dan sangat mahir. Ini terlihat ketikadia menyembuhkan tubuh Yuji dari kematian setelah melakukan Ikrar Pengikat dengannya. Sukuna juga bisa menyembuhkan dirinya dengan teknik ini. Dia bahkan bisa menggunakan teknik ini untuk mengisi energi kutukannya yang habis, seperti yang dilakukan Satoru.
2. 10 Bayangan
Foto: Spiel Times
Teknik 10 Bayangan bukanlah teknik Sukuna. Tapi, dia mendapatkan kemampuan ini begitu mengambil alih tubuh Megumi Fushiguro. Sementara Megumi masih harus belajar mengendalikan sejumlah Shikigami-nya, Sukuna punya kemampuan lebih dalam melakukannya. Sebelum menguasai tubuh Megumi, Sukuna sudah berhadapan dengan Mahoraga, salah satu Shikigami itu.
Setelah menguasai Megumi dan 10 Bayangan, Sukuna mampu memanggil Mahoraga saat berhadapan dengan Satoru. Mahoraga dikenal sulit dikendalikan, tapi, Sukuna dengan mudah menggunakannya ketika terkena serangan Muryoukuusho Satoru dan sukses mengkonter Domain Expansion Satoru itu. Sukuna juga bisa memanggil Shikigami lain, Agito.
1. Fukuma Mizushi
Foto: Anime Explained
Domain Expansion Sukuna, Fukuma Mizushi, menjadi teknik serangan terkuat Sukuna di serial ini. Dengan teknik ini, dia bisa mendaratkan pukulan pas ke lawannya, dengan teknik kuat seperti Dismantle dan Cleave. Dia terlihat menggunakan teknik ini berulang kali sampai lawannya tersungkur. Di dalam kuil itu, Sukuna akan mendapatkan kekuatan dan kecepatan berkali-kali lipat lebih tinggi dari biasa.
Domain ini tampil seperti kuil yang dihiasi tengkorak. Siapa pun yang terjebak di dalamnya akan kesulitan ke luar karena area yang bisa dikover domain ini mencapai radius 200 meter. Teknik ini diyakini seampuh Muryoukuusho-nya Satoru. Tapi, Satoru yakin, kemampuannya lebih tinggi dari punya Sukuna itu.
(alv)