7 Anime Idol yang Layak Ditonton Penyuka Oshi no Ko

Kamis, 11 Mei 2023 - 18:04 WIB
loading...
A A A
Penggemar anime idol sepertinya akan tahu The IDOLM@STER. Franchise multimedia itu berputar di sekitar permainan di mana pemain berperan sebagai manajer produksi yang harus mengatur sebuah grup idol. Meskipun punya banyak adaptasi anime, The IDOM@STER versi 2011 memberikan pendekatan yang lebih membumi, kocak, dan mendasar terhadap kehidupan kompleks para anggota idol.

Plotnya memang masih berputar di sekitar anggota inti grup idol yang naik ke puncak. Tapi, serial itu juga mengeksplorasi bagaimana anggota-anggota ini harus mengatur presentasi total mereka, tekanan dan respons penggemar, serta permusuhan bahkan di antara teman. The IDOLM@STER bisa ditonton di Bstation.



1. Love Live! Nijigasaki High School Idol Club

7 Anime Idol yang Layak Ditonton Penyuka Oshi no Ko

Foto: Love Live! All Star Wiki – Fandom

Siapa pun yang pernah suka anime idol sepertinya akan ingat Love Live! dan kesukaannya pada game idol. Love Live! mendapatkan adaptasi anime untuk beberapa serinya. Dari semua itu, Love Live! Nijigasaki High School Idol Club adalah yang paling dekat.

Berlatar di SMA Nijigasaki di Tokyo, anime itu membahas tentang perjuangan Klub Idol SMA Nijigasaki di sekolah dengan jurusan yang sangat beragam dan gaya sekolah bebas. Yang membuat lebih buruk lagi, sekolah itu sudah dalam proses menutup klub mereka. Kesebelas anggota klub itu, semuanya idol solo, sekarang harus bekerja sama sebagai satu unit untuk menyelamatkan organisasi mereka. Love Live! Nijigasaki High School Idol Club bisa ditonton di Bstation.
(alv)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1716 seconds (0.1#10.140)