5 Fakta The Law Cafe, Drama Korea Romantis dengan Rating Tinggi pada Episode Pertamanya
Selasa, 06 September 2022 - 18:10 WIB
Baca Juga: 4 Bintang Drama Korea yang Kecewa dengan Serial yang Mereka Bintangi
4. Drama Pertama Lee Seung-Gi pada 2022
Foto: KBS2
The Law Cafe menjadi drama Korea pertama Lee Seung-gi pada tahun 2022.Terakhir kali, Lee Seung-gi tampil dalam drama berjudul Mouse yang tayang pada Maret 2021. Saat itu, dia juga menjadi karakter utama dan memerankan tokoh Jung Ba-reum.
Baca Juga: 6 Drama Korea tentang Anak Kembar yang Nasibnya Berbeda
5. Drama Korea dengan Konsep Menarik
Foto: KBS2
The Law Cafe akan menyuguhkan konsep unik yang menarik untuk ditonton. Karakter Kim Yu-ri yang diperankan Lee Se-young akan mendirikan sebuah kafe bernama Law Cafe. Tak hanya menyediakan kopi, Law Cafe juga membuka layanan konsultasi hukum.
4. Drama Pertama Lee Seung-Gi pada 2022
Foto: KBS2
The Law Cafe menjadi drama Korea pertama Lee Seung-gi pada tahun 2022.Terakhir kali, Lee Seung-gi tampil dalam drama berjudul Mouse yang tayang pada Maret 2021. Saat itu, dia juga menjadi karakter utama dan memerankan tokoh Jung Ba-reum.
Baca Juga: 6 Drama Korea tentang Anak Kembar yang Nasibnya Berbeda
5. Drama Korea dengan Konsep Menarik
Foto: KBS2
The Law Cafe akan menyuguhkan konsep unik yang menarik untuk ditonton. Karakter Kim Yu-ri yang diperankan Lee Se-young akan mendirikan sebuah kafe bernama Law Cafe. Tak hanya menyediakan kopi, Law Cafe juga membuka layanan konsultasi hukum.
(ita)
tulis komentar anda