8 Karya Jung-Kook BTS yang Layak Masuk Galeri Seni
Jum'at, 12 Agustus 2022 - 10:35 WIB
Foto: Twitter @BTS_twt
Jung-kook pernah melukis sebuah sepatu untuk j-hope sesuai dengan kepribadian main dancer BTS tersebut yang penuh keceriaan.
5. Ilustrasi Buku Anak
Foto: Weverse/Twitter @BTS_twt
Dalam Run BTS episode 143, para member diminta untuk membuat dongeng, dan Jung-kook serta Jin berada dalam satu tim. Jin lalu membuat cerita berjudul Satu Untai, yaitu tentang bocah laki-laki yang hanya punya satu helai rambut dan merasa tidak percaya diri. Ia lalu melakukan perjalanan dan bertemu dengan banyak makhluk lain, dan akhirnya menyadari bahwa tiap makhluk terlihat berbeda-beda.
Jungkook lalu membuat ilustrasi sederhana untuk sampul depan dongeng tersebut. Gambarnya berupa bocah laki-laki dengan raut wajah penuh kepolosan, membuat siapa pun yang melihatnya akan setuju bahwa Jung-kook sangat berbakat dalam seni rupa.
Sebelumnya, Jung-kook juga pernah menggambar anjing Jin yang bernama Jjangu, dan hasilnya sungguh menggemaskan.
6. Cover Art SEESAW x I Need You Remix
Foto: Twitter @BTS_twt
Jung-kook juga pernah membuat cover art untuk lagu Remix SEESAW x I Need You yang dibuat SUGA. Lagi-lagi, Jung-kook menunjukkan bakatnya dalam karya seni dengan format yang berbeda.
Baca Juga: 6 Film Favorit Suga BTS, Sama dengan Seleramu?
7. Merchandise BTS
Foto: via Koreaboo
Jung-kook pun bisa membuat pulpen yang di bagian atasnya diberi hiasan kepala para member BTS dalam bentuk karikatur. Hasilnya, cukup menggambarkan kepribadian tiap member grup tersebut.
Baca Juga: Playlist Vlog Jung-Kook BTS saat Kemping, Ada Lagu Indonesia
8. Lukisan Bam
tulis komentar anda