10 Kandidat Anggota Illuminati Film Marvel di Doctor Strange 2
Minggu, 20 Februari 2022 - 12:37 WIB
Kalau Mordo adalah salah satu dari 6 anggota Illuminati, maka itu jelas akan menjadi kehancuran bagi Stephen Strange ketika dia diseret ke hadapan mereka. Mantan teman Strange itu sudah berikrar kalau Strange akan membayar kejahatannya terhadap realitas. Sekarang, dia akan punya kekuatan untuk mewujudkan janji itu. Ini membawa ke teori kalau Mordo mungkin menjadi penjahat utama di sekuel ini.
5. Varian Black Panther
Black Panther sering masuk ke lini cerita di komik yang melibatkan Illuminati. Secara sejarah, dia ditawari posisi ini di lineup asli sebagai perwakilan Wakanda. Tapi, dia menolaknya karena takut kalau kekuatan dewan itu jadi terlalu besar. Beberapa tahun kemudian, dia menjadi anggota interim kelompok itu ketika anggota lain tidak ada.
Dengan meninggalnya Chadwick Boseman pada 2020, mustahil bagi T’Challa yang sudah dikenal penggemar untuk tampil sebagai anggota Illuminati. Apalagi, Marvel Studios sudah berjanji untuk tidak menciptakan ulang karakter itu dalam bentuk digital. Versi alternatif karaker ini bisa saja muncul. Dia bisa saja diperankan aktor lain.
6. Captain Carter
Captain Carter adalah karakter menonjol di antara mereka yang baru diperkenalkan di serial What If…? Sejumlah penggemar merasa dia akan menjadi Captain America yang lebih baik ketimbang Steve Rogers. Dengan begitu, pahlawan realitas alternatif itu bisa terbukti menjadi anggota Illuminati.
Marvel Studios telah mengimplikasikan kalau karakter itu akan debut live-action di Doctor Strange 2. Tamengnya bahkan muncul di poster resmi. Dengan Captain Carter sudah sangat akrab dengan multiverse, maka sepertinya, dia akan menjadi anggota atau bahkan mendirikan badan itu untuk menjaga agar multiverse tidak saling bertabrakan.
7. Mr. Fantastic
Mr. Fantastic adalah anggota pendiri Illuminati di komik. Dia adalah suara penting dalam debat mereka. Dia sering kali memberikan rasa realism ke masalah yang mereka bahas, yang sering menyebabkan keputusan kontroversial.
Setelah bertahun-tahun di tangan 20th Century Fox, Mr. Fantastic dan anggota lain Fantastic Four secara resmi menuju MCU. Reboot franchise ini akan terjadi dalam beberapa tahun ke depan. Illuminati akan menjadi tempat sempurna untuk memperkenalkan Mr. Fantastic ke MCU, apakah itu versi varian atau karakter yang akan terus dilihat ke depan.
8. Superior Iron Man
Iron Man selalu menjadi anggota penting Illuminati. Dia mewakili orang biasa di bumi. Tapi, karena Tony Stark MCU sudah mati, ada yang mengisyaratkan kalau Illuminati ini akan memasukkan Superior Iron Man, versi Iron Man dari realitas alternatif yang jahat.
Banyak penggemar yang segera melihat kehadiran sejumlah drone Ultron yang mengawal Doctor Strange ke markas Illuminati. Ini mengindikasikan kalau pencipta asli Ultron mungkin terkait organisasi itu. Selain itu, ada spekulasi kalau varian Tony ini akan diperankan Tom Cruise, salah satu cameo yang dirumorkan akan muncul di film ini.
9. Varian Doctor Strange
Salah satu kandidat anggota Illuminati MCU adalah Doctor Strange. Film ini setidaknya punya tiga versi Doctor Strange, yaitu Strange biasa, Defender Strange dan Strange versi gelap. Sepertinya salah satu versi ini akan punya kursi dewan itu.
5. Varian Black Panther
Black Panther sering masuk ke lini cerita di komik yang melibatkan Illuminati. Secara sejarah, dia ditawari posisi ini di lineup asli sebagai perwakilan Wakanda. Tapi, dia menolaknya karena takut kalau kekuatan dewan itu jadi terlalu besar. Beberapa tahun kemudian, dia menjadi anggota interim kelompok itu ketika anggota lain tidak ada.
Dengan meninggalnya Chadwick Boseman pada 2020, mustahil bagi T’Challa yang sudah dikenal penggemar untuk tampil sebagai anggota Illuminati. Apalagi, Marvel Studios sudah berjanji untuk tidak menciptakan ulang karakter itu dalam bentuk digital. Versi alternatif karaker ini bisa saja muncul. Dia bisa saja diperankan aktor lain.
6. Captain Carter
Captain Carter adalah karakter menonjol di antara mereka yang baru diperkenalkan di serial What If…? Sejumlah penggemar merasa dia akan menjadi Captain America yang lebih baik ketimbang Steve Rogers. Dengan begitu, pahlawan realitas alternatif itu bisa terbukti menjadi anggota Illuminati.
Marvel Studios telah mengimplikasikan kalau karakter itu akan debut live-action di Doctor Strange 2. Tamengnya bahkan muncul di poster resmi. Dengan Captain Carter sudah sangat akrab dengan multiverse, maka sepertinya, dia akan menjadi anggota atau bahkan mendirikan badan itu untuk menjaga agar multiverse tidak saling bertabrakan.
7. Mr. Fantastic
Mr. Fantastic adalah anggota pendiri Illuminati di komik. Dia adalah suara penting dalam debat mereka. Dia sering kali memberikan rasa realism ke masalah yang mereka bahas, yang sering menyebabkan keputusan kontroversial.
Setelah bertahun-tahun di tangan 20th Century Fox, Mr. Fantastic dan anggota lain Fantastic Four secara resmi menuju MCU. Reboot franchise ini akan terjadi dalam beberapa tahun ke depan. Illuminati akan menjadi tempat sempurna untuk memperkenalkan Mr. Fantastic ke MCU, apakah itu versi varian atau karakter yang akan terus dilihat ke depan.
8. Superior Iron Man
Iron Man selalu menjadi anggota penting Illuminati. Dia mewakili orang biasa di bumi. Tapi, karena Tony Stark MCU sudah mati, ada yang mengisyaratkan kalau Illuminati ini akan memasukkan Superior Iron Man, versi Iron Man dari realitas alternatif yang jahat.
Banyak penggemar yang segera melihat kehadiran sejumlah drone Ultron yang mengawal Doctor Strange ke markas Illuminati. Ini mengindikasikan kalau pencipta asli Ultron mungkin terkait organisasi itu. Selain itu, ada spekulasi kalau varian Tony ini akan diperankan Tom Cruise, salah satu cameo yang dirumorkan akan muncul di film ini.
9. Varian Doctor Strange
Salah satu kandidat anggota Illuminati MCU adalah Doctor Strange. Film ini setidaknya punya tiga versi Doctor Strange, yaitu Strange biasa, Defender Strange dan Strange versi gelap. Sepertinya salah satu versi ini akan punya kursi dewan itu.
Lihat Juga :
tulis komentar anda