6 Hal Penting yang Wajib Diketahui sebelum Nonton Film Eternals
Minggu, 24 Oktober 2021 - 23:17 WIB
Sersi punya kekuatan untuk memanipulasi materi, Thena bisa memanifestasikan senjata dari tangannya, dan Ikaris bisa menembakkan laser dari matanya serta bisa terbang. Kingo bisa memanggil kekuatan kosmik untuk menembakkan energi kosmik dari tangannya. Sprite punya kemampuan membuat ilusi yang meyakinkan dan Makkari adalah pelari super cepat dengan pikiran yang juga lebih cepat.
Ajak punya kemampuan unik untuk menyembuhkan, sementara Gilgamesh punya kekuatan manusia super dan secara fisik adalah Eternal terkuat. Teknopat Phastos mampu menciptakan dan merakit apa pun dari teknologi di sekitarnya. Terakhir, Druig mampu memanipulasi materi pikiran.
5. Demi seluruh umat manusia, demi semua waktu
Selama di bumi, misi Eternals adalah mengajari, mendorong pertumbuhan dan kemajuan umat manusia demi melindungi diri mereka sendiri. Menurut siaran pers Disney, Eternals terjadi di dua masa. Satu lini cerita ber-setting di masa lalu ketika mereka beroperasi sebagai tim kuat dan unit keluarga yang dekat.
“Lini cerita kedua ada di masa sekarang, ketika kelompok itu retak dan terpisah-pisah, senang hidup di antara manusia, bersembunyi secara terang-terangan. Terungkapnya ancaman Deviants, yang sekalilagi mengancam keberadaan umat manusia berarti Eternals harus mengesampingkan perbedaan dan berkumpul lagi,” demikian isi siaran pers tersebut.
6. Emergence
Lima tahun setelah Thanos (Josh Brolin) menjentikkan jari dan melenyapkan separuh kehidupan alam semesta, kembalinya populasi itu secara tiba-tiba memberikan energi yang cukup bagi Emergence untuk dimulai di bumi. Tragedi yang tidak diduga dan kembalinya musuh kuno mereka ini membuat Eternals terpaksa keluar dari bayang-bayang. Terpecah belah di seluruh dunia, Eternals harus menemukan satu sama lain dan berkumpul lagi demi melindungi umat manusia.
Ajak punya kemampuan unik untuk menyembuhkan, sementara Gilgamesh punya kekuatan manusia super dan secara fisik adalah Eternal terkuat. Teknopat Phastos mampu menciptakan dan merakit apa pun dari teknologi di sekitarnya. Terakhir, Druig mampu memanipulasi materi pikiran.
5. Demi seluruh umat manusia, demi semua waktu
Selama di bumi, misi Eternals adalah mengajari, mendorong pertumbuhan dan kemajuan umat manusia demi melindungi diri mereka sendiri. Menurut siaran pers Disney, Eternals terjadi di dua masa. Satu lini cerita ber-setting di masa lalu ketika mereka beroperasi sebagai tim kuat dan unit keluarga yang dekat.
“Lini cerita kedua ada di masa sekarang, ketika kelompok itu retak dan terpisah-pisah, senang hidup di antara manusia, bersembunyi secara terang-terangan. Terungkapnya ancaman Deviants, yang sekalilagi mengancam keberadaan umat manusia berarti Eternals harus mengesampingkan perbedaan dan berkumpul lagi,” demikian isi siaran pers tersebut.
6. Emergence
Lima tahun setelah Thanos (Josh Brolin) menjentikkan jari dan melenyapkan separuh kehidupan alam semesta, kembalinya populasi itu secara tiba-tiba memberikan energi yang cukup bagi Emergence untuk dimulai di bumi. Tragedi yang tidak diduga dan kembalinya musuh kuno mereka ini membuat Eternals terpaksa keluar dari bayang-bayang. Terpecah belah di seluruh dunia, Eternals harus menemukan satu sama lain dan berkumpul lagi demi melindungi umat manusia.
(alv)
tulis komentar anda