Deretan Makanan Korea yang Bikin Ngiler, Sudah Pernah Coba?

Kamis, 30 September 2021 - 18:30 WIB
Foto: Shutterstock

Hidangan ini biasanya muncul dalam adegan makan bersama dengan teman atapun rekan kerja. Kimchi adalah asinan sayur hasil fermentasi yang diberi bumbu pedas.Rebusan kimchi jadi salah satu hidangan klasik Korea yang gampang dibuat dan cocok dimakan dengan nasi putih yang baru dikukus.

Baca Juga: Dulu Dibilang Jelek, 4 Aktor Drakor ini Kini Populer dan Ganteng

5. BBQ KOREA



Foto: Pexels

Ini pun salah satu makanan korea yang digemari. Potongan daging yang menggiurkan akan dengan mudah mengundang selera kamu untuk terus menambah makanan.

Hopipah

Kontributor GenSINDO

Universitas Serang Raya

Instagram: @hopipahpipah
(ita)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More