6 Tempat Keren di Indonesia untuk Pencinta Olahraga Ekstrem
Sabtu, 12 Desember 2020 - 11:00 WIB
Foto: Ilustrasi Unsplash
Punya ketinggian 150 meter, jembatan gantung Lau Hulung sudah ada sejak 1976. Selain itu, ada juga Jembatan Duwet (Yogya), Rajamandala (Jawa Barat), Pura Puseh (Bali), Bali Tower (Bali), dan Gili Trawangan (Lombok) yang cocok untuk bungee jumping.
5. PANTAI PLENGKUNG, BANYUWANGI (JAWA TIMUR) - SELANCAR
Foto: Ilustrasi Unsplash
Terletak di kawasan Alas Purwo, pantai ini punya julukan G-Land. Pantai Plengkung punya gulungan ombak yang bisa mencapai 3-8 meter dalam interval waktu 5 menit.
Lokasi selancar terbaik lainnya, yaitu Pantai Ombak Tujuh (Jawa Barat), Pantai Tanjung Setia (Lampung), Pulau Rote (NTT), dan Pulau Sipora (Sumatera Barat). ( )
6. BUKIT SULAP, LUBUK LINGGAU (SUMSEL) - SEPEDA GUNUNG
Foto: Ilustrasi Unsplash
Salah satu trek sepeda gunung terbaik di dunia. Medannya ektrem, turunan terjal, dan kontur yang sangat cocok untuk jalur sepeda gunung.
Selain Bukit Sulap, kamu dapat mencoba trek di Gunung lawu, Gunung Pancar, Gunung salak, Gunung Cikurai, dan Gunung Kintamani.
GenSINDO
Vica Nurul Aini
Politeknik Negeri Jakarta
Punya ketinggian 150 meter, jembatan gantung Lau Hulung sudah ada sejak 1976. Selain itu, ada juga Jembatan Duwet (Yogya), Rajamandala (Jawa Barat), Pura Puseh (Bali), Bali Tower (Bali), dan Gili Trawangan (Lombok) yang cocok untuk bungee jumping.
5. PANTAI PLENGKUNG, BANYUWANGI (JAWA TIMUR) - SELANCAR
Foto: Ilustrasi Unsplash
Terletak di kawasan Alas Purwo, pantai ini punya julukan G-Land. Pantai Plengkung punya gulungan ombak yang bisa mencapai 3-8 meter dalam interval waktu 5 menit.
Lokasi selancar terbaik lainnya, yaitu Pantai Ombak Tujuh (Jawa Barat), Pantai Tanjung Setia (Lampung), Pulau Rote (NTT), dan Pulau Sipora (Sumatera Barat). ( )
6. BUKIT SULAP, LUBUK LINGGAU (SUMSEL) - SEPEDA GUNUNG
Foto: Ilustrasi Unsplash
Salah satu trek sepeda gunung terbaik di dunia. Medannya ektrem, turunan terjal, dan kontur yang sangat cocok untuk jalur sepeda gunung.
Selain Bukit Sulap, kamu dapat mencoba trek di Gunung lawu, Gunung Pancar, Gunung salak, Gunung Cikurai, dan Gunung Kintamani.
GenSINDO
Vica Nurul Aini
Politeknik Negeri Jakarta
(it)
tulis komentar anda