6 Kreator Anime yang Mendapatkan Ancaman Pembunuhan
Selasa, 12 September 2023 - 21:21 WIB
Animator anime Bleach: Thousand Year Blood War – The Separation baru saja mendapatkan ancaman pembunuhan. Ancaman itu mereka terima dari para penggemar yang tidak suka karena kualitas animasi serial itu. Para penggemar itu bahkan melangkah terlalu jauh dengan mengancam anggota keluarga para staf itu dengan meminta mereka berhenti dari serial itu.
Para penggemar itu juga mengganggu para staf anime itu di Twitter alias X sebagai usaha untuk memaksakan perbaikan pada kualitas anima itu. Akibatnya, sejumlah anggota kunci tim animator Bleach: Thousand Year Blood War sampai mempertimbangkan untuk hengkang. Namun, sejumlah penggemar kemudian menyatakan dukungan untuk para staf itu dan mendorong mereka untuk terus berkarya.
Ancaman pembunuhan yang menimpa para staf anime Bleach: Thousand Year Blood War ini bukanlah yang pertama. Faktanya, sejumlah kreator animanga kondang pun pernah mendapatkan ancaman pembunuhan. Dalam sejumlah kasus, ancaman pembunuhan itu berasal dari fandom garis keras yang tidak suka keputusan yang diambil sang kreator. Siapa saja kreator anime yang pernah mendapatkan ancaman pembunuhan? Simak ulasannya berikut!
Foto: Fanpop
Pada 2012, kreator My Little Star Sister Can’t Be This Cute, Tsukasa Fushimi, mendapatkan ancaman pembunuhan dari seorang penggemar. Pasalnya, penggemar itu tidak senang dengan cara kreator itu memperlakukan karakter favoritnya. Menurut laporan, pria pengangguran berusia 32 tahun itu mengirikan 10 pesan mengancam kepada Fushimi.
“Mati, kamu brengsek,” “Aku akan temukan tempat tinggalmu”, dan “Aku akan membuatmu menyesali perbuatanmu”, adalah sejumlah pernyataan yang dikirimkan pria tersebut. Penggemar itu bahkan mengaku mengirim foto Fushimi yang sudah diedit yang memperlihatkan seolah Fushimi dipenggal kepalanya. Nama karakter yang membuat penggemar itu kecewa tidak disebutkan polisi, tapi penggemar menduga kalau itu adalah Kirino Kousaka. Fushimi kemudian mengungkapkan pengalamannya itu lewat alur manga karyanya tersebut.
Foto: SportsKeeda
Fandom One Piece dikenal sangat menghormati Eiichiro Oda sebagai kreator serial ini. Meski sebagian ada yang kesal padanya karena tidak kunjung menamatkan serial ini, tapi tidak ada yang pernah melakukan tindakan nekat terhadap Oda. Namun, itu tidak membuat Oda terlepas dari ancaman pembunuhan.
Pada 2007, Oda menerima pesan teks di telepon selulernya selama dua bulan dari September sampai Desember tahun itu. Dia menerima sekitar 100 pesan teks yang semuanya berbunyi, “Mati. Mati.” Ternyata, pengirimnya bukan penggemar yang kesal padanya, tapi, istri asistennya sebelumnya yang kesal karena suaminya dipecat.
Foto: CBR
Endeavor adalah salah satu karakter paling dibenci di My Hero Academia. Penggemar membenci pahlawan bernama asli Enji Todoroki itu karena kelakuannya pada anak-anaknya yang membuat mereka tersiksa. Istrinya, Rei, bahkan masuk rumah sakit jiwa karena ulahnya.
Ketika kreator serial ini, Kohei Horikoshi, membuat busur pertobatan Endeavor, penggemar malah tidak terima. Para penggemar tidak bisa memahami mengapa Endeavor harus mendapatkan kesempatan kedua karena kejahatannya dianggap tidak bisa dimaafkan. Saking tidak terimanya, sejumlah penggemar mengirimkan ancaman pembunuhan kepada Horikoshi.
Foto: IGN
Animator dan staff pembuat anime Bleach: Thousand Year Blood War bukan yang pertama mendapatkan ancaman pembunuhan atas hasil kerja mereka. Sebelumnya, animator dan staf di studio Gainax juga mendapatkan ancaman serupa setelah merilis ending Neon Genesis Evangelion. Dua episode terakhir anime itu berfokus pada rusaknya mentalitas Shinji Ikari yang berusaha mengatasi konsekuensi berat Dampak Ketiga.
Para penggemar itu juga mengganggu para staf anime itu di Twitter alias X sebagai usaha untuk memaksakan perbaikan pada kualitas anima itu. Akibatnya, sejumlah anggota kunci tim animator Bleach: Thousand Year Blood War sampai mempertimbangkan untuk hengkang. Namun, sejumlah penggemar kemudian menyatakan dukungan untuk para staf itu dan mendorong mereka untuk terus berkarya.
Ancaman pembunuhan yang menimpa para staf anime Bleach: Thousand Year Blood War ini bukanlah yang pertama. Faktanya, sejumlah kreator animanga kondang pun pernah mendapatkan ancaman pembunuhan. Dalam sejumlah kasus, ancaman pembunuhan itu berasal dari fandom garis keras yang tidak suka keputusan yang diambil sang kreator. Siapa saja kreator anime yang pernah mendapatkan ancaman pembunuhan? Simak ulasannya berikut!
6. Tsukasa Fushimi — My Little Sister Can't Be This Cute
Foto: Fanpop
Pada 2012, kreator My Little Star Sister Can’t Be This Cute, Tsukasa Fushimi, mendapatkan ancaman pembunuhan dari seorang penggemar. Pasalnya, penggemar itu tidak senang dengan cara kreator itu memperlakukan karakter favoritnya. Menurut laporan, pria pengangguran berusia 32 tahun itu mengirikan 10 pesan mengancam kepada Fushimi.
“Mati, kamu brengsek,” “Aku akan temukan tempat tinggalmu”, dan “Aku akan membuatmu menyesali perbuatanmu”, adalah sejumlah pernyataan yang dikirimkan pria tersebut. Penggemar itu bahkan mengaku mengirim foto Fushimi yang sudah diedit yang memperlihatkan seolah Fushimi dipenggal kepalanya. Nama karakter yang membuat penggemar itu kecewa tidak disebutkan polisi, tapi penggemar menduga kalau itu adalah Kirino Kousaka. Fushimi kemudian mengungkapkan pengalamannya itu lewat alur manga karyanya tersebut.
5. Eiichiro Oda — One Piece
Foto: SportsKeeda
Fandom One Piece dikenal sangat menghormati Eiichiro Oda sebagai kreator serial ini. Meski sebagian ada yang kesal padanya karena tidak kunjung menamatkan serial ini, tapi tidak ada yang pernah melakukan tindakan nekat terhadap Oda. Namun, itu tidak membuat Oda terlepas dari ancaman pembunuhan.
Pada 2007, Oda menerima pesan teks di telepon selulernya selama dua bulan dari September sampai Desember tahun itu. Dia menerima sekitar 100 pesan teks yang semuanya berbunyi, “Mati. Mati.” Ternyata, pengirimnya bukan penggemar yang kesal padanya, tapi, istri asistennya sebelumnya yang kesal karena suaminya dipecat.
4. Kohei Horikoshi — My Hero Academia
Foto: CBR
Endeavor adalah salah satu karakter paling dibenci di My Hero Academia. Penggemar membenci pahlawan bernama asli Enji Todoroki itu karena kelakuannya pada anak-anaknya yang membuat mereka tersiksa. Istrinya, Rei, bahkan masuk rumah sakit jiwa karena ulahnya.
Ketika kreator serial ini, Kohei Horikoshi, membuat busur pertobatan Endeavor, penggemar malah tidak terima. Para penggemar tidak bisa memahami mengapa Endeavor harus mendapatkan kesempatan kedua karena kejahatannya dianggap tidak bisa dimaafkan. Saking tidak terimanya, sejumlah penggemar mengirimkan ancaman pembunuhan kepada Horikoshi.
3. Studio Gainax — Neon Genesis Evangelion
Foto: IGN
Animator dan staff pembuat anime Bleach: Thousand Year Blood War bukan yang pertama mendapatkan ancaman pembunuhan atas hasil kerja mereka. Sebelumnya, animator dan staf di studio Gainax juga mendapatkan ancaman serupa setelah merilis ending Neon Genesis Evangelion. Dua episode terakhir anime itu berfokus pada rusaknya mentalitas Shinji Ikari yang berusaha mengatasi konsekuensi berat Dampak Ketiga.
tulis komentar anda