5 Teori Fans tentang Kelanjutan Cerita See You in My 19th Life
loading...
A
A
A
Adegan berikutnya juga menunjukkan bahwa ayah Seoha, Moon Jeong-hun (Choi Jin-ho) mengadakan pertemuan dengan seorang pria. Penonton berteori, pertemuan ini ada kaitannya dengan terbongkarnya kecelakaan yang ternyata direncanakan itu.
Seperti diketahui, hubungan Seo-ha dan ayahnya tidak terlalu baik. Sang ayah juga dicurigai berselingkuh. Ini bisa jadi satu petunjuk lainnya bahwa ayahnya bukan sosok yang baik.
Foto: Twitter @mintriggered
Pertemuan pertama kembali antara Seo-ha dengan Ji-eum setelah ia bereinkarnasi terjadi di depan sebuah akuarium besar. Keduanya berada di sisi yang berlawanan, dan saling menatap lama.
Adegan ini sangat mirip dengan adegan dalam film Romeo + Juliet yang tayang pada 1996 dan dibintangi Leonardo DiCaprio dan Claire Danes. Semua tahu, ini adalah kisah cinta yang berakhir tragis.
Penonton See You in My 19th Life pun berteori bahwa akhir kisah drama Korea ini akan sama dengan Romeo + Juliet. Ini masuk akal mengingat bahwa orang yang mengetahui rahasia reinkarnasi Ji-eum ternyata mengalami nasib buruk.
Meski begitu, pembaca webtoon See You in My 19th Life mengatakan bahwa dalam kisah aslinya, ceritanya berakhir bahagia. Walau ini juga bukan jaminan untuk serialnya, mengingat beberapa drakor yang diadaptasi dari webtoon tak setia dengan kisah aslinya.
Misalnya saja serial Nevertheless yang membuat karakter utama perempuan berjodoh dengan pria yang berbeda dari cerita di webtoon. Selain itu, serial See You in My 19th Life juga sejauh ini sudah memiliki perbedaan dengan webtoon-nya, meski hanya perbedaan kecil.
Episode baru drama Korea See You in 19th Life tayang tiap Sabtu dan Minggu di tvN dan Netflix.
Seperti diketahui, hubungan Seo-ha dan ayahnya tidak terlalu baik. Sang ayah juga dicurigai berselingkuh. Ini bisa jadi satu petunjuk lainnya bahwa ayahnya bukan sosok yang baik.
5. Cerita akan Berakhir Happy Ending
Foto: Twitter @mintriggered
Pertemuan pertama kembali antara Seo-ha dengan Ji-eum setelah ia bereinkarnasi terjadi di depan sebuah akuarium besar. Keduanya berada di sisi yang berlawanan, dan saling menatap lama.
Adegan ini sangat mirip dengan adegan dalam film Romeo + Juliet yang tayang pada 1996 dan dibintangi Leonardo DiCaprio dan Claire Danes. Semua tahu, ini adalah kisah cinta yang berakhir tragis.
Penonton See You in My 19th Life pun berteori bahwa akhir kisah drama Korea ini akan sama dengan Romeo + Juliet. Ini masuk akal mengingat bahwa orang yang mengetahui rahasia reinkarnasi Ji-eum ternyata mengalami nasib buruk.
Meski begitu, pembaca webtoon See You in My 19th Life mengatakan bahwa dalam kisah aslinya, ceritanya berakhir bahagia. Walau ini juga bukan jaminan untuk serialnya, mengingat beberapa drakor yang diadaptasi dari webtoon tak setia dengan kisah aslinya.
Misalnya saja serial Nevertheless yang membuat karakter utama perempuan berjodoh dengan pria yang berbeda dari cerita di webtoon. Selain itu, serial See You in My 19th Life juga sejauh ini sudah memiliki perbedaan dengan webtoon-nya, meski hanya perbedaan kecil.
Episode baru drama Korea See You in 19th Life tayang tiap Sabtu dan Minggu di tvN dan Netflix.
(ita)