CERMIN: Masih Adakah Tempat untuk Cerita tentang Poligami?

Sabtu, 25 Maret 2023 - 07:38 WIB
loading...
A A A
Gina sebagai seorang perempuan mencoba bersikap netral melihat sosok dua perempuan dalam Saiyo Sakato. Ia pun tak berusaha lebih jauh 'menghakimi' Zul sebagai laki-laki yang telah membohongi keluarganya.



Dengan semakin banyaknya layanan streaming, kita perlu melihat lebih banyak wajah Indonesia, tak cuma Jakarta atau Jawa saja, tapi juga Padang, seperti dalam Saiyo Sakato. Di lain waktu, penonton juga menginginkan melihat bagaimana suku Batak atau Bugis Makassar dalam sebuah serial.

Kita punya stok cerita berlimpah ruah untuk mengeksplorasi Indonesia yang beragam. Karena kita juga ingin melihat representasi kita masing-masing dalam sebuah tontonan.

Hari ini setelah menghabiskan dua hari menonton serial Saiyo Sakato, saya memutuskan nanti akan berbuka puasa dengan hidangan khas dari Padang seperti Itiak Lado Mudo dan Rendang Paru.


SAIYO SAKATO
Produser: Rini Atmodjo, Amelya Oktavia, Sigit Pratama
Sutradara: Aditya Ahmad, Arief Malinmudo, Gina S Noer
Penulis Skenario: Jaka Ady, Diva Apresya, Cassandra P. Cameron, Aggi Dilimanto, Gina S Noer, Hanan Novianti, Rino Sarjono, Arief Ash Siddiq, Yayu Yuliani
Pemain: Cut Mini, Nirina Zubir, Chicco Kurniawan

Ichwan Persada
Sutradara/produser/penulis skenario, pernah menjadi dosen di Universitas Padjajaran dan SAE Institute
(ita)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2114 seconds (0.1#10.140)