7 Anime Berlatar Masa Depan Paling Seru, Dijamin Asyik Banget
Jum'at, 07 Oktober 2022 - 21:16 WIB
Anime berlatar masa depan biasanya menyajikan cerita science fiction (sci-fi) lintas genre yang seru. Penonton akan dibawa untuk membayangkan seperti apa dunia bertahun-tahun kemudian. Sebagian memperlihatkan kelamnya dunia dengan kecanggihan teknologinya. Berbagai masalah pun masih akan melanda dunia.
Cerita-cerita yang menegangkan pun bertebaran di anime seperti ini. Sebagian akan membuat penonton mempertanyakan banyak hal, terutama apa yang terjadi pada hidup mereka. Sebagian anime berlatar masa depan ini memang tidak untuk semua orang, tapi tetap seru ditonton.
Bagi mereka yang mencari tontonan berbeda, agak berat, dan seru, anime berlatar masa depan ini bisa menjadi pilihan. Dengan setting lokasi yang berbeda dari biasanya, anime ini punya cerita yang tidak bisa diremehkan begitu saja. Anime berlatar masa depan apa saja yang seru untuk ditonton? Berikut ulasannya!
Foto: YouTube
Pada 24 Desember 2029—hari yang dikenal sebagai Natal Hilang, Virus Apokalips menyebar di Jepang. Virus itu menyebabkan kematian warganya dan menyebabkan negara itu mengalami kekacauan. Dalam usaha memulihkan peraturan, PBB mengirim GHQ untuk membantu krisis itu dengan mengatasi wabah sementara menghilangkan semua otonomi politik. Satu dekade kemudian, negara itu masih berada dalam kendali mereka.
Frustrasi dengan kondisi itu, sebuah kelompok pemberontak bernama Funeral Parlor bertujuan membebaskan Jepang dari GHQ. Dipimpin Gai Tsutsugami, grup itu berencana mencuri sebuah tabung berisi “Genom Kosong” untuk tujuan mereka. Tabung itu jatuh ke tangan vokalis internet, Inori Yuzuhira, yang kemudian malah diburu pasukan Antibodi GHQ. Inori kemudian bersembunyi di sebuah gudang dan bertemu Shuu Ouma, anak SMA yang nge-fan padanya. Shuu terseret konflik itu. Genom itu pecah di tangannya dan dia mendapatkan Kekuatan Raja. Dia pun harus berjuang membebaskan negaranya.
Foto: Anime Trending
Dirilis pada 2006, Code Geass ber-setting pada 2010 di dunia alternatif yang futuristik. Pada tahun itu, Kerajaan Suci Britannia membangun dirinya menjadi negara militer yang dominan. Mereka memulainya engan menaklukkan Jepang. Dinamai sebagai Area 11, Jepang mengalami pemberontakan terhadap para tiran itu dalam usaha kembali mendapatkan kemerdekaannya.
Lelouch Lamperouge, seorang siswa Britannia, terjebak di tengah baku tembak antara pasukan Britannia dan pemberontak. Dia berhasil lolos berkat penampakan seorang cewek misterius bernama CC. Cewek itu memberikan Lelouch Geass, kekuatan Raja. Lelouch menggunakan kekuatan itu sebagai pemberontak bernama Zero. Dia memimpin pemberontakan untuk menggulingkan Britannia.
Foto: Forbes
Sekitar 15 tahun setelah peristiwa katalismik yang dikenal sebagai Dampak Kedua, dunia menghadapi ancaman baru. Makhluk surgawi monster yang disebut Malaikat menginvasi Tokyo-3 satu demi satu. Umat manusia tidak berdaya menghadapi para Malaikat ini meski sudah menggunakan persenjataan canggih dan taktik militer. Satu-satunya harapan manusia terletak di tangan NERV, organisasi misterius pimpinan Gendo Ikari. Mereka mengoperasikan robot humanoid bernama Evangelion untuk melawan Malaikat.
Gendo lantas memanggil anaknya, Shinji, yang berusia 14 tahun ke Tokyo-3. Ini karena hanya Shinji yang bisa memiloti Evangelion Unit-01, robot baru yang disinkronkan dengan biometriknya. Meski mengalami trauma psikologis akibat memiloti Evangelin, Shinji membela Tokyo-3 melawan ancaman itu. Dia tidak menyadari intrik gelap ayahnya.
Foto: Anime-Planet
Darker than Black berkisah tentang 10 tahun setelah Gerbang Neraka terbuka di Jepang dan Surga di Amerika Selatan. Tujuan mereka tidak diketahui. Gerbang ini adalah ruangan di mana hukum fisika tidak berlaku. Kemunculan Gerbang ini dibarengi dengan kehadiran Kontraktor yang mendapatkan kemampuan supranatural sebagai ganti kemanusiaan mereka.
Cerita-cerita yang menegangkan pun bertebaran di anime seperti ini. Sebagian akan membuat penonton mempertanyakan banyak hal, terutama apa yang terjadi pada hidup mereka. Sebagian anime berlatar masa depan ini memang tidak untuk semua orang, tapi tetap seru ditonton.
Bagi mereka yang mencari tontonan berbeda, agak berat, dan seru, anime berlatar masa depan ini bisa menjadi pilihan. Dengan setting lokasi yang berbeda dari biasanya, anime ini punya cerita yang tidak bisa diremehkan begitu saja. Anime berlatar masa depan apa saja yang seru untuk ditonton? Berikut ulasannya!
7. Guilty Crown
Foto: YouTube
Pada 24 Desember 2029—hari yang dikenal sebagai Natal Hilang, Virus Apokalips menyebar di Jepang. Virus itu menyebabkan kematian warganya dan menyebabkan negara itu mengalami kekacauan. Dalam usaha memulihkan peraturan, PBB mengirim GHQ untuk membantu krisis itu dengan mengatasi wabah sementara menghilangkan semua otonomi politik. Satu dekade kemudian, negara itu masih berada dalam kendali mereka.
Frustrasi dengan kondisi itu, sebuah kelompok pemberontak bernama Funeral Parlor bertujuan membebaskan Jepang dari GHQ. Dipimpin Gai Tsutsugami, grup itu berencana mencuri sebuah tabung berisi “Genom Kosong” untuk tujuan mereka. Tabung itu jatuh ke tangan vokalis internet, Inori Yuzuhira, yang kemudian malah diburu pasukan Antibodi GHQ. Inori kemudian bersembunyi di sebuah gudang dan bertemu Shuu Ouma, anak SMA yang nge-fan padanya. Shuu terseret konflik itu. Genom itu pecah di tangannya dan dia mendapatkan Kekuatan Raja. Dia pun harus berjuang membebaskan negaranya.
6. Code Geass
Foto: Anime Trending
Dirilis pada 2006, Code Geass ber-setting pada 2010 di dunia alternatif yang futuristik. Pada tahun itu, Kerajaan Suci Britannia membangun dirinya menjadi negara militer yang dominan. Mereka memulainya engan menaklukkan Jepang. Dinamai sebagai Area 11, Jepang mengalami pemberontakan terhadap para tiran itu dalam usaha kembali mendapatkan kemerdekaannya.
Lelouch Lamperouge, seorang siswa Britannia, terjebak di tengah baku tembak antara pasukan Britannia dan pemberontak. Dia berhasil lolos berkat penampakan seorang cewek misterius bernama CC. Cewek itu memberikan Lelouch Geass, kekuatan Raja. Lelouch menggunakan kekuatan itu sebagai pemberontak bernama Zero. Dia memimpin pemberontakan untuk menggulingkan Britannia.
5. Neon Genesis Evangelion
Foto: Forbes
Sekitar 15 tahun setelah peristiwa katalismik yang dikenal sebagai Dampak Kedua, dunia menghadapi ancaman baru. Makhluk surgawi monster yang disebut Malaikat menginvasi Tokyo-3 satu demi satu. Umat manusia tidak berdaya menghadapi para Malaikat ini meski sudah menggunakan persenjataan canggih dan taktik militer. Satu-satunya harapan manusia terletak di tangan NERV, organisasi misterius pimpinan Gendo Ikari. Mereka mengoperasikan robot humanoid bernama Evangelion untuk melawan Malaikat.
Gendo lantas memanggil anaknya, Shinji, yang berusia 14 tahun ke Tokyo-3. Ini karena hanya Shinji yang bisa memiloti Evangelion Unit-01, robot baru yang disinkronkan dengan biometriknya. Meski mengalami trauma psikologis akibat memiloti Evangelin, Shinji membela Tokyo-3 melawan ancaman itu. Dia tidak menyadari intrik gelap ayahnya.
4. Darker than Black
Foto: Anime-Planet
Darker than Black berkisah tentang 10 tahun setelah Gerbang Neraka terbuka di Jepang dan Surga di Amerika Selatan. Tujuan mereka tidak diketahui. Gerbang ini adalah ruangan di mana hukum fisika tidak berlaku. Kemunculan Gerbang ini dibarengi dengan kehadiran Kontraktor yang mendapatkan kemampuan supranatural sebagai ganti kemanusiaan mereka.
tulis komentar anda