6 Drama yang Pemainnya Bertukar Gender, Bikin Sedih sampai Ketawa
Rabu, 13 Oktober 2021 - 16:00 WIB
4. COFFEE PRINCE (2007)
Foto: MBC
Ini adalah salah satu drama Korea ikonis, diperankan oleh Gong Yoo dan Yoon Eun-hye. Gong Yoo berperan sebagai pemilik kedai kopi, sementara Yoon Eun-hye berperan sebagai perempuan yang menyamar sebagai laki-laki agar bisa bekerja di kedai kopi.
5. WELCOME TO WAIKIKI 2 (2019)
Foto: JTBC
Drama ini menjadi salah satu drama komedi yang berhasil memancing tawa penonton berkat karakter utama Lee Joon-ki yang diperankan aktor Lee Yi-kyung. Dia adalah aktor tak terkenal yang punya losmen bernama Waikiki. Kerap kali, Lee Joon-ki muncul menjadi seorang perempuan yang membuat penonton tertawa terbahak-bahak melihatnya.
Baca Juga: 5 Aktor Korea yang Aktingnya Sering Dikritik, tapi Tetap Diajak Main dalam Drama Besar
6. THE TALE OF NOKDU (2019)
Foto: KBS
Drama sageuk ini bercerita tentang karakter bernama Jeon Nok-du alias Lady Kim yang diperankan oleh aktor Jang Dong-yoon. Nok-du menyamar sebagai perempuan untuk bisa menyusup ke sebuah desa yang seluruh isinya kaum hawa untuk mencari orang yang menyerang keluarganya.
Lihat Juga: Dukung Timnas Sambil Nonton Drakor Family by Choice, Catat Tanggal Nobar Bareng Vision+ & Viu!
Foto: MBC
Ini adalah salah satu drama Korea ikonis, diperankan oleh Gong Yoo dan Yoon Eun-hye. Gong Yoo berperan sebagai pemilik kedai kopi, sementara Yoon Eun-hye berperan sebagai perempuan yang menyamar sebagai laki-laki agar bisa bekerja di kedai kopi.
5. WELCOME TO WAIKIKI 2 (2019)
Foto: JTBC
Drama ini menjadi salah satu drama komedi yang berhasil memancing tawa penonton berkat karakter utama Lee Joon-ki yang diperankan aktor Lee Yi-kyung. Dia adalah aktor tak terkenal yang punya losmen bernama Waikiki. Kerap kali, Lee Joon-ki muncul menjadi seorang perempuan yang membuat penonton tertawa terbahak-bahak melihatnya.
Baca Juga: 5 Aktor Korea yang Aktingnya Sering Dikritik, tapi Tetap Diajak Main dalam Drama Besar
6. THE TALE OF NOKDU (2019)
Foto: KBS
Drama sageuk ini bercerita tentang karakter bernama Jeon Nok-du alias Lady Kim yang diperankan oleh aktor Jang Dong-yoon. Nok-du menyamar sebagai perempuan untuk bisa menyusup ke sebuah desa yang seluruh isinya kaum hawa untuk mencari orang yang menyerang keluarganya.
Lihat Juga: Dukung Timnas Sambil Nonton Drakor Family by Choice, Catat Tanggal Nobar Bareng Vision+ & Viu!
(ita)
tulis komentar anda