8 Soundtrack Film 'Ali & Ratu-Ratu Queens', Makna dan Scene yang Menyertainya

Kamis, 24 Juni 2021 - 20:41 WIB
Lagu ini muncul setelah Ali ditolak oleh ibunya dan dia ribut dengan Ratu-Ratu Queens. Ali akhirnya pergi menemui Eva, dan menangis dalam pelukannya. Senada dengan scene-nya, lirik lagu ini adalah tentang seseorang yang selalu dihujani kata "i love you" dari kekasihnya, tapi perilaku sang kekasih tak sesuai dengan perkataannya itu. Sementara dia sudah terlalu sayang dengan kekasihnya itu.

Baca Juga: Ini Alasan Han Lue Sering Terlihat Ngemil dalam Scene 'Fast & Furious'



8. "SISA HARI" - IFY ALYSSA

Lagu ini muncul pada akhir film, saat Ali akhirnya mulai bisa melanjutkan hidupnya. Liriknya bercerita tentang seseorang yang memegang erat kenangan indahnya dengan orang yang dicintainya, dan selalu membawa dan mengingatnya ke mana pun, sampai kapan pun.
(ita)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More