7 Gerakan Global Dukung Seunghan Ex RIIZE, dari Petisi hingga Boikot

Rabu, 16 Oktober 2024 - 16:34 WIB




Foto: X @bearhyuckz

BRIIZE OT7 juga menggerakkan aksi boikot album RIIZE, akun RIIZE di Spotify, merchandise, produk yang dipromosikan (endorse) oleh RIIZE, bahkan juga konten-konten terkait RIIZE.



7. Toko-Toko Album K-Pop Ikut Memboikot





Foto: X @HeyHallyu_

Sejumlah toko penjualan album dan merchandise K-pop di beberapa negara juga ikut mendukung BRIIZE OT7. Mereka mengeluarkan pernyataan resmi tidak akan menambah stok album dan merchandise RIIZE.

Toko-toko di Amerika Utara yang mendukung boikot ini ada SubK Shop, EvePink, dan LightUpK. Di Eropa, toko yang memutuskan tidak menambah stok ada Hey! Hallyu, Daebak, Nolae, dan iPurple.

Adapun di Asia, Seoul Stop dari Filipina dan House of Kpop Singapore juga bergabung dengan gerakan boikot ini.

Itulah sederet aksi kampanye global mendukung Seunghan untuk kembali bergabung dengan RIIZE.
(ita)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More