Identitas dan Sejarah Soul King, Sosok Tuhan dalam Anime Bleach yang Mengejutkan!

Selasa, 08 Oktober 2024 - 18:09 WIB


Foto:Pierrot

Pernida Parnkgjas adalah anggota resmi Klan Quincy. Dia adalah rekan Mimihagi, karena Pernida bertanggung jawab untuk mendorong pertumbuhan dan mampu merangsang evolusi yang dipercepat. Namun, Pernida menggunakan kekuatannya untuk kejahatan, dengan menyerap makhluk lain untuk mewarisi keterampilan dan sifat mereka, memajukan perkembangannya sendiri.

Dengan menggunakan serangannya, The Compulsory, Pernida dapat memperpanjang ujung saraf dari ujung jarinya yang cukup kuat untuk mencabik-cabik hampir semua lawan.



3. Jantung - Gerard Valkyrie





Foto: Pierrot

Gerard digolongkan memiliki kemampuan unik untuk memanipulasi kemungkinan keberhasilan. Sesuai dengan julukannya “The Miracle”, kekuatannya bertambah saat ia menghadapi hal tampak mustahil dan hanya keajaiban yang bisa menyelamatkannya.

Selain itu, Gerard secara fisik dapat mewujudkan pikiran dan perasaan orang, dan menggunakan sentimen tersebut untuk memberdayakan dirinya sendiri atau orang lain. Selama pertempuran, Quincy akan mengubah rasa takut lawannya menjadi dorongan kekuatan pribadi, secara fisik menjadi lebih besar dalam prosesnya (alias Godly Size).

Gerard juga dapat menyedot harapan rekannya ke dalam Senjata Rohnya, Hoffnung, dan memperkuat potensi kekuatannya secara signifikan.

MG/Diaz Virangga Atsila
(ita)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More